

kumparanBOLANITA
28 Mei 2025
Super-Semangat! Pengin Raih Prestasi Besar Bareng Indonesia
Empat pesepak bola wanita keturunan Indonesia-Belanda resmi dapat lampu hijau untuk dinaturalisasi lewat Rapat Kerja Komisi X & XIII DPR RI, Senin (26/5). Mereka adalah Felicia de Zeeuw, Iris de Rouw, Isa Warps, dan Emily Nahon.
Keempatnya hadir secara daring dan sama-sama menunjukkan semangatnya untuk segera membela Garuda Pertiwi!
Gassskeun!
2
2 Komentar