Resep Takjil: Es Merah Delima yang Manis dan Segar

28 April 2022 16:30 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
8
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi buka puasa bersama keluarga. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi buka puasa bersama keluarga. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Menjelang hari raya Idul Fitri ini, wajar bila beberapa ibu sudah mulai kehabisan ide untuk membuat sajian takjil di rumah. Bila Anda sedang mencari inspirasi menu takjil, minuman yang satu ini tampaknya bisa dicoba. Ya, namanya es merah delima.
ADVERTISEMENT
Es merah delima merupakan salah satu sajian es yang sering ada di restoran. Meskipun namanya ‘delima’, bukan berarti es ini menggunakan buah delima ya, Moms. Bulatan-bulatan merah yang terdapat dalam es tersebut adalah bengkuang yang diberi pewarna merah, sehingga tampilannya pun mirip dengan biji buah delima.
Tertarik membuatnya? Yuk, coba ikuti resep berikut ini.

Resep Es Merah Delima untuk Takjil Keluarga