Foto: Duduk di KRL yang Kini Tanpa Jaga Jarak

9 Maret 2022 15:14 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Penumpang yang duduk di KRL Jabodetabek mulai hari ini, Rabu (8/3), tidak perlu jaga jarak lagi. Marka jaga jarak yang ada di kursi penumpang pun sudah dicopot oleh petugas.
ADVERTISEMENT
Sebelumnya, duduk di KRL diterapkan jaga jarak. Satu bangku panjang hanya berisi sekitar 4 orang. Kini sudah kembali bisa diduduki 6 orang.
KAI Commuter mengungkapan penghapusan aturan duduk berjarak itu karena kapasitas penumpang untuk KRL Jabodetabek dan KRL Yogyakarta-Solo ditingkatkan menjadi 60 persen.
Penumpang duduk tanpa berjarak di dalam KRL Commuter Line, Jakarta, Rabu (9/3/2022). Foto: Muhammad Adimaja/ANTARA FOTO
***