Heboh Siomay Tikus di Morowali: Bulu-bulu Tikusnya Terlihat di Siomay

8 Mei 2023 16:01 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi siomay. Dok: Shutterstock.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi siomay. Dok: Shutterstock.
ADVERTISEMENT
Video siomay tikus di daerah Bahodopi, Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, menghebohkan media sosial pada Senin (8/5).
ADVERTISEMENT
Di video terlihat bulu-bulu tikus itu menyembul keluar dari siomay.
Polisi, sejauh ini, mendatangi tempat-tempat di Bahodopi namun belum menemukan penjual siomay tikus.
Supriyanto mengimbau masyarakat yang mengetahui soal siomay tikus itu supaya melapor ke polisi.
Polres Morowali pun akan berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan Morowali terkait siomay tikus itu.