Infografik: Kasus Kematian Akibat Gagal Ginjal Akut Paling Banyak di DKI Jakarta

27 Oktober 2022 18:33 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Infografik Kematian Gagal Ginjal di Indonesia. Foto: kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Infografik Kematian Gagal Ginjal di Indonesia. Foto: kumparan
ADVERTISEMENT
Kasus gagal ginjal akut pada anak di Indonesia masih terus bertambah. Berdasarkan data Kemenkes, Kamis (27/10), kasus konfirmasi bertambah 18 kasus menjadi 269 kasus.
ADVERTISEMENT
Jumlah kematian pun turut bertambah. Total saat ini menjadi 157 kasus. Jubir Kemenkes, Mohammad Syahril, mengatakan, kasus terbanyak terjadi di Jakarta. Sebanyak 57 anak dilaporkan mengalami gagal ginjal akut.
"27 di antaranya meninggal dunia, 23 anak masih dirawat," kata Syahril kepada wartawan, Kamis (27/10).
Lantas mana lagi provinsi dengan kasus kematian gagal ginjal terbanyak selain DKI Jakarta? Simak lengkapnya dalam infografik di atas.