Menko Polhukam Mahfud MD

Wawancara Khusus Mahfud MD: Presiden Sampaikan Banyak Kasus ke KPK

28 November 2019 15:20 WIB
comment
5
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Menkopolhukam Mahfud MD menyebut Presiden Jokowi pernah melaporkan kasus korupsi besar ke KPK. Namun sayangnya, kasus korupsi besar yang dilaporkan oleh Jokowi itu hingga kini belum diusut KPK. KPK menduga kasus besar yang dimaksud ialah kasus Helikopter AW 101 atau kasus Mafia Migas Petral.
Menko Polhukam Mahfud MD. Foto: Helmi Afandi Abdullah/kumparan
Selain itu, Mahfud MD menegaskan komitmen Presiden Jokowi terhadap pemberantasan korupsi. Jokowi, ujar Mahfud, ingin KPK benar-benar kuat. Buktinya, Jokowi menginginkan pemberantasan korupsi hanya berada di satu tangan yakni KPK. Akan tetapi, keinginan Jokowi itu tak bisa serta-merta berlaku karena adanya andil dari lembaga lainnya seperti DPR dan partai politik.
Menkopolhukam Mahfud MD hadiri Penganugerahan Predikat Kepatuhan Standar Pelayanan Publik Tahun 2019 di Jakarta, Rabu (27/11). Foto: Irfan Adi Saputra/kumparan
Lantas, bagaimana awal pembicaraan Menkopolhukam dengan Presiden? Benarkah kasus besar yang dimaksud adalah kasus Helikopter AW 101 atau kasus Mafia Migas Petral?
ADVERTISEMENT
Wawancara lengkap Menkopolhukam Mahfud MD dalam 'To the Point' bisa disimak melalui video di atas.
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten