Berita Menarik: Fortuner Legender Sudah Bisa Dipesan; Harga Fortuner Legender

31 Desember 2021 19:37 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Bocoran gambar Toyota Fortuner Legender buatan TMMIN yang akan diekspor ke FIlipina. Foto: dok. Istimewa
zoom-in-whitePerbesar
Bocoran gambar Toyota Fortuner Legender buatan TMMIN yang akan diekspor ke FIlipina. Foto: dok. Istimewa
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Informasi mengenai Toyota Fortuner Legender yang sudah dapat dipesan cukup dengan tanda jadi sebesar Rp 15 juta menjadi trending teratas berita menarik kumparanOTO, Jumat (31/12).
ADVERTISEMENT
Masih soal Fortuner Legender, berita kedua memuat informasi mengenai bocoran harganya dan jangan ketinggalan informasi mengenai koleksi mobil Komisaris Independen PT KAI yang baru, Endang Tirtana.
Selengkapnya sajian berita menarik kumparanOTO di bawah ini.

Toyota Fortuner Legender Sudah Bisa Dipesan, Siapkan Tanda Jadi Rp 15 Juta

Toyota Fortuner Legender. Foto: dok. Toyota
Toyota Fortuner sebentar lagi dipastikan akan mendapatkan varian terbaru yang diduga Legender, dengan mesin 2.8 yang dibenamkan mesin turbo diesel dengan kapasitas 2.800 cc.
Berdasarkan informasi yang beredar di kalangan tenaga penjual, mobil ini disebut-sebut akan meluncur pada Januari 2022, berbarengan dengan peluncuran Toyota Land Cruiser 300.
“Memang untuk Fortuner sendiri di Januari nanti akan mengeluarkan mesin 2.800, grille-nya sedikit berbeda,” terangnya ketika dihubungi kumparan pada Kamis (30/12).
ADVERTISEMENT

Bocoran Harga Toyota Fortuner Legender yang Meluncur Januari 2022

Toyota Fortuner GR Sport di GIIAS 2021 Foto: Muhammad Ikbal/kumparan
Toyota Fortuner dipastikan akan mendapatkan varian baru pada Januari 2022, yakni 2.8. Sesuai dengan namanya, mobil itu akan mendapatkan mesin yang lebih bertenaga dengan kapasitas 2.800 cc.
Kepastian hadirnya Toyota Fortuner itu dibocorkan oleh salah satu wiraniaga Toyota di Jabodetabek.
“Betul ada (Fortuner baru), jadi 2.8, infonya Legender, ya,” ucapnya ketika dihubungi oleh kumparan, Kamis (30/12).

Punya Harta Rp 10 Miliar, Endang Tirtana Cuma Punya Honda HR-V

Komisaris Indpenden PT KAI baru, Endang Tirtana. Foto: endangtirtana.com
Menteri BUMN Erick Thohir mengangkat Endang Tirtana sebagai Komisaris Independen PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI pada Rabu (29/12).
Sebelum diangkat sebagai Komisaris Independen KAI, Endang merupakan Komisaris Independen di PT Semen Baturaja (Persero). Dia diangkat di BUMN semen itu pada Agustus 2020.
ADVERTISEMENT
Sebagai orang yang sudah malang melintang duduk sebagai Komisaris Independen, tidak ada salahnya jika kita coba mengulas harta kekayaan milik sosok yang kerap disebut ‘Si Anak Kampung’ ini.