Foto: Wujud Kia Grand Carnival yang Siap Tantang Alphard dan Staria

14 November 2021 9:25 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Eksterior dari KIA Grand Carnival Foto: dok. Muhammad Haldin Fadhila/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Eksterior dari KIA Grand Carnival Foto: dok. Muhammad Haldin Fadhila/kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
KIA Grand Carnival resmi diperkenalkan pada pameran otomotif GIIAS 2021. Kehadiran dari Grand Carnival ini menggantikan nama Grand Sedona yang sebelumnya dijual di Indonesia.
ADVERTISEMENT
“Keikutsertaan kami untuk pertama kalinya di ajang GIIAS, menegaskan komitmen kami untuk menyediakan pilihan dan varian baru serta mendukung dan memenuhi kebutuhan gaya hidup,” jelas Marketing and Development Div. Head PT KIA Ario Soerjo.
Sebagai generasi terbaru sekaligus pengganti Grand Sedona, Carnival memiliki siluet yang tidak berbeda jauh tetapi penampilannya menjadi lebih modern dengan mengusung bahasa desain Tiger Nose.
Bagian dalamnya, KIA Grand Carnival mampu menampung 11 penumpang. Selain itu, Carnival juga sudah memiliki head unit berukuran 12,3 inci dan sudah terhubung dengan Apple CarPlay dan Android Auto.
Sudah penasaran bagaimana penampilan lebih jelas dari KIA Grand Carnival? Berikut ini foto lebih dekatnya.

Galeri Foto KIA Grand Carnival

Eksterior
Interior
ADVERTISEMENT