Konten dari Pengguna

Qurban DT Peduli Bandung Membawa Kebahagaiaan Bagi Lansia di Desa Sindang Sari

DT Peduli
Lembaga Amil Zakat Nasional Daarut Tauhiid Peduli
1 Juli 2024 9:42 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari DT Peduli tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Qurban DT Peduli Bandung Membawa Kebahagaiaan Bagi Lansia di Desa Sindang Sari
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
BANDUNG – Pelaksanaan program Qurban Peduli Negeri (QPN) yang diselenggarakan DT Peduli Bandung memberikan kebahagiaan bagi para lansia dan dhuafa di Kampung Cihampelas, Desa Sindang Sari, Kecamatan Paseh, Kabupaten Bandung.
ADVERTISEMENT
Pada Iduladha tahun ini, para lansia dan dhuafa tersebut bisa menikmati lezatnya daging qurban dari program tersebut.
Menurut Pak Sofyan, salah satu warga Desa Sindang Sari, kehidupan di pelosok desa ini serba sulit dan seadanya.
“Jarang sekali kami menikmati daging qurban seperti daging sapi dan domba. Rata-rata
menikmati daging seperti ini hanya hari raya Iduladha saja,” tuturnya pada Rabu (19/6/2024).
Melalui program Qurban Peduli, DT Peduli berusaha untuk menghadirkan kebahagiaan bagi para lansia dan dhuafa di pelosok negeri. Program ini menjadi jalan bagi para donatur atau muqorib untuk memberikan nilai manfaat dari hewan qurban yang diqurbankan pada Iduladha.
(Gesti/Feti)