Tips Keluar dari Grey Moment

19 Oktober 2021 18:29 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi Grey Momen. Foto: Shutterstock.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Grey Momen. Foto: Shutterstock.
ADVERTISEMENT
Hampir setiap hari, kita mesti melakoni sederet kegiatan yang diulang-ulang—bangun tidur, sarapan, berangkat kerja, seharian di kantor, dan akhirnya pulang ke rumah dengan rasa lelah. Keesokannya pun, kita mengulangi kegiatan tersebut.
ADVERTISEMENT
Tak jarang, rutinitas harian yang itu-itu saja membuat hidup terasa monoton dan membuat kita terjebak ke dalam grey moment—merasa kehidupan datar dan terasa datar/gitu-gitu aja.
Ya, menjalani kehidupan memang tidak seru jika hanya datar tanpa ada tantangan atau konflik yang perlu diselesaikan. Rutinitas yang sama serta dirasakan dengan tingkat emosi datar, sering kali kita jadi galau. Ini wajar terjadi, sebab tak sedikit orang mengalaminya.
Namun, meskipun perasaan itu wajar dialami setiap orang, tapi bukan berarti kamu membiarkannya begitu saja. Apalagi sampai perasaan jenuh itu mengacaukan aktivitasmu.
Bila saat ini kamu merasa terjebak di grey moment, Denny Cagur punya tipsnya nih buat kamu agar rutinitas yang kita jalani sehari-hari menjadi terasa lebih seru dan ceria! Denny Cagur dikenal sebagai #PejuangKeseruan karena tuntutan pekerjaannya yang mengharuskannya untuk tetap ceria di segala suasana.
ADVERTISEMENT
Penasaran? Yuk simak videonya di bawah ini!
Artikel ini merupakan bentuk kerja sama dengan FANTA