Konten dari Pengguna

Ini Dia 5 Cara Ampuh Hilangkan Suntuk dari Rutinitas!

Noval Kurniadi
Karyawan swasta, suka baca buku dan nonton pertandingan olahraga Pendidikan sastra Inggris di UIN Jakarta
11 Desember 2019 12:50 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Noval Kurniadi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi suntuk
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi suntuk
ADVERTISEMENT
Menjalani rutinitas yang itu-itu saja dan berulang bisa bikin seseorang jadi kehilangan gairah dan semangat. Meski begitu bosan dan jenuh hal yang normal dan hanya sementara. Dan semua profesi pastinya pernah mengalami jenuh.
ADVERTISEMENT
Nah, daripada jenuh, mending usir penat aja yuk! Berikut 5 cara sederhana yang bisa membantumu mengusir kejenuhan dengan tone yang mono. Ini penting banget apalagi buat kamu yang udah berkarir.

Mencari hobi baru

Saat jenuh dengan rutinitas, pastikan kamu melakukan hobi atau aktivitas yang kamu suka. Saat bosan dengan satu hobi, kamu juga bisa mencari hobi lain yang mungkin nggak pernah kamu pikirkan sebelumnya. Melakukan hobi yang disukai merupakan trik jitu untuk menghilangkan kebosanan seseorang. Yang sering terjadi dengan kaum urban, kamu nggak butuh kantor baru, tapi butuh aktivitas baru.

Menghabiskan waktu dengan orang yang tepat

Menghabiskan waktu bersama orang yang tepat merupakan bentuk charge energi yang mampu mengusir rasa suntuk dan penat. Jadi saat bosan melanda, coba luangkan waktumu untuk berbagi kisah dengan orang-orang terdekatmu. Menghabiskan waktu dengan sahabat-sahabat sekadar makan bersama dan chit-chat jadi aktivitas sederhana pengusir penat.
ADVERTISEMENT

Membaca

Bagi sebagian orang, membaca adalah kegiatan yang membosankan. Tapi buat sebagian yang lain, justru ada yang sangat menikmati aktivitas ini. Maka gak heran bila sebagian mereka bisa menghabiskan waktu yang lama karena ia begitu menikmati bacaan mereka.
Menukil apa yang pernah dikatakan Najwa Shihab, cukup temukan buku yang membuatmu jatuh cinta akan membaca, maka kamu akan terus membaca. Selain dapat memperkaya wawasan membaca juga sangat efisien dalam mengusir kebosanan seseorang.

Tidur

Meskipun hanya berlaku sejenak, nyatanya tidur juga mampu mengusir rasa bosan yang sedang melanda seseorang. Setidaknya dengan tidur, bisa memberikan suasana hati yang lebih baik di diri seseorang setelahnya. Bahkan ada orang yang nggak butuh refreshing apa-apa, tapi dengan tidur bisa kembali beraktivitas dengan prima.
ADVERTISEMENT

Berburu Hujan Hadiah Erafone

Mengusir bosan dengan belanja emang paling enak. Tapi nggak pengen kan duit tiba-tiba ludes? Mending ikut berburu diskon dan merchandise keren dari Erafone.com aja!
Menjelang akhir tahun, Indonesia memasuki musim penghujan. Tapi nggak cuma awan yang menurunkan hujan. Erafone juga bikin Hujan Hadiah, lho! Di Hujan Hadiah Erafone, kamu berkesempatan mendapat merchandise menarik, mulai dari tumbler sampai tote bag kece!
Promo Erafone
Kamu juga berkesempatan dapet tambahan diskon sampai 500 ribu rupiah dengan transaksi menggunakan Kartu Kredit tertentu dan dapatkan cicilan 0% hingga 24 bulan untuk setiap pembelian gadget di Erafone stores! Promo Hujan Hadiah Erafone berlaku hingga 8 Desember. Yuk, kapan lagi belanja gadget dapat merchandise keren? Belanja di Erafone.com, barang berkualitas harga bersaing dan pastinya bergaransi!
ADVERTISEMENT