2 Contoh Resensi Buku Fiksi beserta Tahapan Menulisnya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
Konten dari Pengguna
3 November 2023 16:57 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Resensi Buku Fiksi. Sumber: Pixabay/Tumisu
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Resensi Buku Fiksi. Sumber: Pixabay/Tumisu
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Saat menulis resensi buku fiksi, alangkah baiknya jika sudah mengetahui terlebih dahulu contoh resensi buku fiksi beserta tahapan menulisnya. Hal ini agar lebih terbayang seperti apa resensi buku fiksi yang baik dan benar.
ADVERTISEMENT
Resensi buku adalah salah satu bagian yang penting dalam buku. Pasalnya, resensi dapat membuat calon pembaca lebih penasaran serta dapat menjadi bahan pertimbangan untuk membaca isi buku secara keseluruhan.

2 Contoh Resensi Buku Fiksi

Ilustrasi Contoh Resensi Buku Fiksi. Sumber: Pixabay/ThoughtCatalog
Sebelum mengetahui lebih lanjut mengenai contoh resensi buku fiksi, sebaiknya ketahui dulu tentang pengertian resensi buku.
Dikutip dari buku Bahasa Indonesia 2 SMA Kelas XI, Sutarni dan Sukardi (2008:23), resensi buku adalah pembahasan secara keseluruhan tentang kelebihan dan kekurangan buku dari segi penampilan, penggunaan bahasa, dan isi.
Kesimpulan tentang kelebihan dan kekurangan buku diutamakan untuk calon pembaca sebagai bahan pertimbangan untuk menentukan keputusan tentang perlu atau tidaknya mereka membaca buku yang diresensi tersebut.
Buku yang diresensi dapat berupa buku fiksi maupun buku nonfiksi. Untuk diketahui, buku fiksi merupakan jenis buku yang bersifat imajinatif berisi cerita rekaan (fiktif).
ADVERTISEMENT
Beberapa buku fiksi di antaranya novel, roman, naskah drama, kumpulan cerpen, dan kumpulan puisi.
Agar lebih terbayang, berikut 2 contoh resensi buku fiksi.

1. Resensi Buku 1: Sebuah Seni untuk Bersikap Bodo Amat

Identitas Buku:
Sebuah Seni untuk Bersikap Bodo Amat adalah buku ke-2 yang ditulis oleh Mark Manson, seorang blogger yang tinggal di New York, Amerika Serikat.
Melalui bukunya, Mark Manson melontarkan argumen bahwa manusia tidak sempurna dan terbatas. Ia mengajak kita untuk mengerti batasan-batasan diri dan menerimanya.
Buku ini cocok untuk seseorang yang merasa tidak punya mentor, tidak termotivasi, telah gagal dalam melakukan sesuatu atau tidak bisa menghadapi kegagalan, serta untuk orang yang ingin mendefinisikan konsep kebahagiaan, kesuksesan, dan tujuan hidup.
ADVERTISEMENT

2. Resensi Buku 2: Koala Kumal

Judul Buku: Koala Kumal
Pengarang: Raditya Dika
Penerbit: Gagas Media
Cetakan: ke-1, 2015
Tebal Buku: 250 Halaman
Harga: 30.000
Raditya Dika adalah salah satu insan kreatif Indonesia yang karyanya selalu sukses diterima masyarakat. Kesuksesannya berawal dari aktivitas blogging, lalu diadaptasi menjadi sebuah buku fiksi.
Pada tahun 2015, Raditya Dika merilis buku barunya berjudul Koala Kumal. Buku ini berkisah tentang manis pahitnya sebuah cinta. Seperti karya-karya sebelumnya, ia mengemas dengan konsep drama cinta komedi.
Dalam bukunya, Raditya Dika menceritakan patah hati. Ia menggambarkan hal itu dengan kisah seekor koala yang bermigrasi darri tempat tinggalnya di hutan.
Namun, saat koala kembali, ia kebingungan karena hutan yang pernah menjadi tempat tinggalnya telah gundul akibat manusia tidak bertanggung jawab.
ADVERTISEMENT

Tahapan Menulis Resensi Buku Fiksi

Ilustrasi Contoh Resensi Buku Fiksi. Sumber: Pixabay/garten-gg
Sutarni dan Sukardi (2008:23) dalam bukunya menjelaskan bahwa terdapat 5 tahapan menulis resensi buku fiksi. Berikut di antaranya:
Itu dia ulasan mengenai 2 contoh resensi buku fiksi beserta tahapan menulisnya. Semoga ulasan ini dapat meningkatkan pemahaman seputar resensi buku fiksi. (YAS)