Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.100.0
6 Ramadhan 1446 HKamis, 06 Maret 2025
Jakarta
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna
2 Contoh Rundown Acara yang Detail dalam Event
1 Juli 2023 17:30 WIB
·
waktu baca 2 menitDiperbarui 21 Mei 2024 13:21 WIB
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Berdasarkan buku "Menjadi Produser Televisi: Profesional Mendesain Program", yang ditulis oleh Rusman Latief (2017), rundown ini terdiri tiga jenis, yaitu program rundown, master rundown, dan operational rundown.
2 Contoh Rundown Acara
Pada dasarnya, rundown acara adalah daftar kegiatan yang akan dilakukan selama suatu acara. Biasanya, rundown acara disusun berdasarkan urutan kegiatan, mulai dari acara utama hingga acara penutup. Selain itu, rundown acara juga mencakup waktu dan tempat dimana setiap kegiatan akan dilakukan.
Rundown tersebut harus dibuat oleh panitia penyelenggaran atau pihak Manajemen sehingga acara bisa tersusun dengan lebih teratur, rapi, sistematis, dan terorganisasi dengan baik.
Fungsi rundown acara dibuat agar pelaksanaan suatu acara terstruktur dan lancar. Selain itu, adanya rundown juga berfungsi untuk mengingatkan pembawa acara, pengisi acara, dan penata acara agar tidak melebihi waktu yang ditetapkan.
ADVERTISEMENT
Berikut contoh rundown acara yang bisa dijadikan referensi.
Rundown Acara Seminar Sekolah
Rundown Acara HUT Sekolah
ADVERTISEMENT
Demikian contoh rundown acara yang dapat disampaikan untuk membantu panitia dalam menyiapkan event . (NDA)