Konten dari Pengguna

3 Contoh Kebugaran Jasmani dan Manfaatnya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
19 Agustus 2023 17:35 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh kebugaran jasmani. Foto: Pixabay.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh kebugaran jasmani. Foto: Pixabay.
ADVERTISEMENT
Kebugaran jasmani merupakan istilah yang biasa digunakan untuk mengetahui ketahanan tubuh dalam melakukan aktivitas harian. Kebugaran jasmani sering dikaitkan dengan kesehatan yang dimiliki oleh tubuh manusia. Ada banyak contoh kebugaran jasmani yang bisa dipelajari dan diterapkan secara langsung.
ADVERTISEMENT
Menjaga kebugaran jasmani merupakan yang hal wajib dilakukan oleh setiap orang. Seseorang yang memiliki kebugaran jasmani akan merasa lebih aktif dan sehat menjalani hari-harinya. Tidak hanya itu, kebugaran tubuh juga dapat dilatih setiap hari agar tubuh tetap sehat.

Contoh Kebugaran Jasmani

Contoh kebugaran jasmani. Gambar hanya ilustrasi. Foto: Pixabay.
Mengutip laman website repository.poltekkes-denpasar.ac.id, kebugaran jasmani memiliki arti kesanggupan dan kemampuan tubuh melakukan penyesuaian terhadap pembebanan fisik yang diberikan tanpa menimbulkan kelelahan yang berlebihan. Salah satu contoh kebugaran jasmani yang bisa dilakukan yaitu push up.
Berikut beberapa contoh olahraga lainnya untuk meningkatkan kebugaran jasmani yang bisa dilakukan setiap hari.

1. Sit Up

Sama seperti push up, olahraga ini dapat dilakukan dengan mudah di mana saja dan kapan saja. Sit up merupakan gerakan olahraga dengan cara tubuh menghadap ke atas dan memiliki tumpuan di kaki dan daerah bagian bokong.
ADVERTISEMENT

2. Lari

Selain gerakan sit up dan push up, seseorang yang ingin meningkatkan daya tahan tubuh bisa melakukan lari-lari ringan pada pagi dan sore hari secara rutin. Gerakan ini memang membutuhkan ruangan yang besar untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
Jika tidak memiliki waktu untuk lari setiap hari, cukup lakukan ini satu kali dalam seminggu. Percaya atau tidak, lari kecil dapat membuat tubuh terhindar dari pemicu stress berat dan membuat hormone bahagia semakin meningkat.

3. Renang

Renang merupakan olahraga yang banyak digemari oleh setiap kalangan. Gerakan renang dapat merangsang sistem motorik di dalam tubuh. Tidak hanya itu, renang dapat membantu seseorang melewati masa pertumbuhan dengan baik.

Manfaat Kebugaran Jasmani

Ilustrasi contoh kebugaran jasmani. Foto: Pixabay.
Kebugaran jasmani tentu memiliki manfaat untuk tubuh manusia. Berikut beberapa manfaat dari kebugaran tubuh:
ADVERTISEMENT
Tiga contoh kebugaran jasmani di atas bisa dijadikan referensi untuk melakukan kegiatan olahraga di rumah. Semoga bermanfaat.
(LFP)