Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.103.0
Konten dari Pengguna
3 Contoh Sekar Rare Sebagai Tembang Tertua di Bali
20 Januari 2024 17:50 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Contoh sekar rare dalam sastra puisi tembang anak di Bali cukup beragam bahkan sekar rare juga populer dikalangan orang dewasa. Di daerah Bali, sekar rare menjadi sebuah puisi tembang yang tidak memiliki alunan.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan buku Kreatif Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti Kelas I untuk SD, Dewa Artana, dkk (2017), sekar rare adalah dharmagta yang berisi pesan moral. Selain itu, sekar rare juga berisi cerita tentang tingkah laku dan pengetahuan.
Contoh Sekar Rare
Contoh sekar rare ialah gending rare yang biasanya dipakai bermain oleh anak-anak yang menggambarkan perasaan senang. Ada gending janger, yang dinyanyikan penari janger dan tari Kecak dan gending sanghyang, yang dinyanyikan penari Sang Hyang saat menari.
Berikut contoh isi sekar rare yang populer di Bali.
1. Pul Sinoge
ADVERTISEMENT
2. Janger
3. Ukir Kawi
ADVERTISEMENT
Demikian disampaikan contoh sekar rare yang dapat dijadikan referensi. (NDA)