Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
3 Jenis Sinar Istimewa Cermin Cembung yang Perlu Diketahui
19 Oktober 2023 17:39 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Jenis sinar istimewa cermin cembung perlu dipahami karena sinar itulah yang membentuk pantulan dan bayangan pada cermin cembung. Hasilnya dapat digunakan untuk berbagai peralatan penting. Salah satunya untuk kaca spion.
ADVERTISEMENT
Sinar pada cermin cembung merupakan materi pelajaran fisika. Selain arah sinar, mungkin yang membingungkan adalah istilah-istilah sains yang digunakan dalam teori tentang cermin cembung ini.
3 Jenis Sinar Istimewa Cermin Cembung
Cermin cembung adalah cermin dengan permukaan berbentuk mirip bagian luar permukaan bola. Cermin cembung disebut juga konvex.
Sedangkan sinar-sinar istimewa adalah sinar-sinar yang datang dan sinar-sinar pantul yang berhubungan dengan sumbu utama, titik pusat kelengkungan dan titik fokus pada cermin.
Berikut adalah 3 jenis sinar istimewa cermin cembung yang dikutip dari Buku Ajar Fisika Optik, Setya Ferywidyastuti (2023:36):
ADVERTISEMENT
Jika semua sinar istimewa di atas digabung menjadi satu gambar, maka akan terlihat sifat bayangan cermin cembung, yaitu maya, tegak dan diperkecil.
Istilah-istilah pada Cermin Cembung
Untuk membantu memahami tentang 3 sinar istimewa di atas, berikut adalah istilah-istilah yang digunakan dalam teori tersebut.
ADVERTISEMENT
Itulah 3 jenis sinar istimewa cermin cembung yang perlu diketahui untuk memahami bagaimana cermin tersebut bekerja. Ilmu-ilmu sains yang dapat dimanfaatkan untuk kehidupan sehari-hari merupakan tambahan wawasan yang sangat menarik. (lus)