Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.100.0
12 Ramadhan 1446 HRabu, 12 Maret 2025
Jakarta
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna
5 Soal PTS Agama Kristen Kelas 3 Semester 2 beserta Jawabannya
11 Maret 2025 14:52 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Berlatih soal PTS Agama Kristen kelas 3 semester 2 dapat meningkatkan pemahaman siswa dan menambah wawasan. Pasalnya, untuk menghadapi penilaian tengah semester, mereka perlu mempersiapkan diri agar mendapatkan hasil yang maksimal.
ADVERTISEMENT
Menurut buku Pendidikan Agama Kristen dalam Alkitab dan Dunia Pendidikan Masa Kini, Harianto GP (2021:128), mata pelajaran pendidikan agama berfungsi untuk memperkuat iman dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan agama yang dianut masing-masing siswa.
Soal PTS Agama Kristen Kelas 3 Semester 2
Pada tingkat sekolah dasar, materi pelajaran Agama Kristen mencakup pengenalan tentang Tuhan dan alam semesta. Pembelajaran ini didukung dengan pengetahuan serta pemahaman sederhana mengenai ajaran pokok agama.
Setelah materi disampaikan, pengujian terhadap pemahaman siswa memiliki peran penting. Evaluasi ini bertujuan untuk menilai capaian siswa, sehingga proses belajar mengajar dapat terus berkembang dan semakin baik.
Inilah beberapa soal PTS agama Kristen kelas 3 semester 2 dan jawabannya yang dapat dijadikan latihan belajar menghadapi penilaian nanti.
ADVERTISEMENT
1. Ciptaan Tuhan yang paling mulia adalah....
A. Hewan
B. Manusia
C. Tumbuhan
D. Sungai
Jawab: B
2. Tuhan mengizinkan terjadi musim kering sebagai...
A. Musibah
B. Hukuman
C. Pergantian musim
D. Kejahatan
Jawab: C
3. Tuhan menghukum bangsa Israel dengan musim kemarau karena mereka melakukan hal ini...
A. Setia kepada Allah
B. Menyembah berhala
C. Menyembah Allah
D. Membangun bait Allah
Jawab: B
4. Kasih yang diajarkan oleh Tuhan Yesus adalah kasih yang selalu...
A. Mengharapkan
B. Memberi
C. Menerima
D. Imbalan
Jawab: B
5. Angin dan topan menjadi reda ketika Tuhan Yesus mengahardiknya karena...
A. Tuhan Yesus Maha Kuasa
B. Para murid kawatir
C. Tuhan Yesus tidur
D. Para murid ketakutan
ADVERTISEMENT
Jawab: A
Soal PTS agama Kristen kelas 3 semester 2 dapat menjadikan siswa semakin banyak berlatih mempersiapkan nilai yang terbaik. Materi yang meliputi Tuhan Yesus dan alam semesta menambah wawasan siswa terhadap kebesaran Tuhan yang dapat mereka terapkan dalam kehidupan. (Dva)