Konten dari Pengguna

Apakah Unsur Intrinsik Setiap Karya Sastra Itu Sama? Ini Jawabannya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
14 November 2024 17:31 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi apakah unsur intrinsik setiap karya sastra itu sama. Sumber: pexels.com/Nietjuh
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi apakah unsur intrinsik setiap karya sastra itu sama. Sumber: pexels.com/Nietjuh
ADVERTISEMENT
Unsur intrinsik dalam karya sastra adalah unsur penting yang menghidupkan suatu karya. Lantas, apakah unsur intrinsik setiap karya sastra itu sama? Pertanyaan ini perlu diketahui siswa untuk menambah wawasan di bidang sastra.
ADVERTISEMENT
Setiap karya sastra sudah pasti memiliki unsur intrinsik dan terbagi menjadi dua jenis, yaitu prosa dan puisi. Keduanya memiliki unsur intrinsik yang bisa ditelaah oleh pembaca. Misalnya, tema, penokohan, latar, amanat, dan sebagainya.

Apakah Unsur Intrinsik Setiap Karya Sastra Itu Sama? Berikut Penjelasannya

Ilustrasi apakah unsur intrinsik setiap karya sastra itu sama. Sumber: pexels.com/Laup
Mengutip dari buku Be Smart Bahasa Indonesia, Ismail Kusmayadi dkk, (hal 61), unsur yang terdapat dalam prosa (cerpen dan novel) serta puisi terdiri dari dua unsur, yaitu unsur ekstrinsik dan intrinsik. Unsur intrinsik adalah unsur yang terdapat di dalam karya sastra, seperti sudut pandang, tema, latar, alur, penokohan, gaya bahasa, dan amanat.
Sedangkan unsur ekstrinsik adalah unsur yang terdapat di luar karya sastra, seperti kondisi masyarakat, latar belakang penulis, dan lainnya. Ada banyak karya sastra yang berkembang di dunia seperti prosa, puisi, dan drama.
ADVERTISEMENT
Lantas, apakah unsur intrinsik setiap karya sastra itu sama? Jawabannya tidak sama. Berikut ini beberapa unsur intrinsik yang terdapat dalam karya sastra.

Fungsi Unsur Intrinsik

Ilustrasi apakah unsur intrinsik setiap karya sastra itu sama. Sumber: pexels.com/Ian Panelo
Adapun fungsi unsur intrinsik dalam sebuah karya sastra yang penting diketahui sebagai berikut.

1. Membangun Inti Cerita

Unsur intrinsik saling berkaitan satu sama lain, sehingga dapat membuat alur cerita semakin mengalir.

2. Menyampaikan Pesan dalam Cerita

Unsur intrinsik adalah elemen yang membangun cerita secara langsung, sehingga pesan yang ingin disampaikan penulis sampai ke pembaca.
ADVERTISEMENT
Apakah unsur intrinsik setiap karya sastra itu sama? Jawabannya adalah tidak sama. Unsur ini yang membedakan karya seperti puisi, prosa, dan drama. Penulis harus memahami setiap unsur intrinsik sebelum menulis karya. (GTA)