Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Bagaimana Kelipatan Persekutuan Dari 6 dan 8? Ini Penjelasan Perhitungannya
14 November 2024 15:46 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Kelipatan persekutuan dari 6 dan 8 merupakan salah satu cara untuk memahami hubungan antara bilangan-bilangan tersebut. Untuk mengetahui kelipatan persekutuan, diperlukan perhitungan matematika tertentu.
ADVERTISEMENT
Dalam mencari kelipatan persekutuan dari dua bilangan, seperti 6 dan 8, kita perlu mencari kelipatan yang sama dari kedua bilangan tersebut. Proses ini melibatkan dua langkah utama.
Kelipatan Persekutuan dari 6 dan 8 Adalah?
Mengutip dari buku Buku Ajar Matematika Dasar, Westy, dkk (2024:79), kelipatan persekutuan merupakan kelipatan yang muncul lebih dari satu tabel perkalian. Mengetahui kelipatan persekutuan dari dua bilangan mempunyai beragam manfaat, yaitu dapat memudahkan dalam operasi matematika yang melibatkan kedua bilangan tersebut.
Kemudian mempermudah dalam penyederhanaan pecahan dengan kelipatan persekutuan sebagai penyebut dan memberikan pemahaman yang lebih baik terkait hubungan antara kedua bilangan.
Dalam soal matematika terkait materi tersebut biasa dibuat dengan berbagai model soal . Salah satu soalnya yaitu kelipatan berapa persekutuan dari 6 dan 8? Untuk menjawab soal tersebut perlu melakukan perhitungan terlebih dahulu, yaitu menentukan kelipatan dan mencari kelipatan persekutuan terkecil (KPK).
ADVERTISEMENT
1. Membuat Daftar Kelipatan Masing-masing Bilangan
Pertama mencari daftar kelipatan dari masing-masing bilangan berikut.
Dari daftar kelipatan tersebut, kemudian mencari kelipatan yang sama atau angka yang muncul dalam daftar kelipatan kedua bilangan. Kelipatan yang muncul dari kedua daftar tersebut yaitu 24.
2. Menentukan Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK)
Pertama untuk mencari kelipatatan persekutuan 6 dan 8 perlu mengetahui faktorisasi prima kedua bilangan tersebut.
Setelah mengetahui faktorisasi prima dari kedua bilangan tersebut, selanjutnya mencari kelipatan persekutuan terkecil dengan mengalikan faktor prima yang muncul dengan pangkat tertinggi di antara kedua bilangan tersebut.
ADVERTISEMENT
KPK (6,8) = 2^3 x 3^1 = 24
Jadi, kelipatan persekutuan dari 6 dan 8 adalah 24.
Dengean mengetahui konsep kelipatan persekutan dari kedua bilangan tersebut, dapat dengan mudah mencari hasil kali terkecil dari kedua bilangan tersebut. Pengetahuan ini sangat penting digunakan dalam berbagai aspek matematika dan dapat memudahkan dalam menyelesaikan berbagai masalah matematika.
Kelipatan persekutuan dari 6 dan 8 adalah 24. Untuk menjawab soal-soal terkait kelipatan persekutuan perlu terlebih dahulu memahami konsep perhitungan yang tepat. Semoga bermanfaat. (PAM)
Baca Juga: Rumus Jajar Genjang beserta Contoh Soal