Konten dari Pengguna

Ciri-ciri Tangga Nada Diatonis Minor dan Contohnya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
29 Juni 2023 15:02 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ciri-ciri Tangga Nada Diatonis Minor, Unsplash/Jason Rosewell
zoom-in-whitePerbesar
Ciri-ciri Tangga Nada Diatonis Minor, Unsplash/Jason Rosewell
ADVERTISEMENT
Musik disusun dari nada-nada dengan tinggi rendah dan panjang pendek tertentu sehingga menghasilkan komposisi yang berirama. Ciri-ciri tangga nada diatonis minor juga perlu diperhatikan sebelum memainkan musik.
ADVERTISEMENT
Tangga nada diatonis minor atau tangga nada minor adalah tangga nada yang bernuansa sedih dan melankolis. Contoh alat musik yang menggunakan tangga nada diatonis antara lain piano, organ, harpa, harmonika, pianika, flute, klarinet, saksofon, seruling, dan sebagainya.

Ciri-ciri Tangga Nada Diatonis Minor

Ciri-ciri Tangga Nada Diatonis Minor, Unsplash/Jacek Dylag
Mengutip dari Buku Teknik Paling Praktis Belajar Memainkan Biola dan Gitar (2004) yang ditulis oleh Thursan(a) Hakim memberikan banyak teori tentang tangga nada diatonis minor. Berikut ciri-ciri tangga nada diatonis minor yang perlu diperhatikan sebelum bermain musik.

1. Tangga Nada Diatonis Minor

Tangga nada diatonis minor adalah jenis tangga nada yang memiliki interval atau jarak nada, yakni 1-½-1-1-½-1-1 atau skalanya menjadi A-B-C-D-E-F-G-A'
Maksudnya, jarak nada A ke B adalah satu, B ke C berjarak setengah (semitone), C ke D berjarak satu, D ke E berjarak satu, E ke F berjarak setengah, F ke G berjarak satu, G ke A berjarak satu.
ADVERTISEMENT
Sementara notasi solmisasinya adalah la-si-do-re-mi-fa-sol-la'.
Ciri-ciri tangga nada diatonis minor, yaitu:

2. Tangga Nada Diatonis Mayor

Tangga nada diatonis mayor adalah jenis tangga nada yang memiliki interval atau jarak nada 1-1-½-1-1-1-½ atau skalanya menjadi C-D-E-F-G-A-B-C'.
Maksudnya, jarak nada C ke D adalah satu, D ke E berjarak satu, E ke F berjarak setengah (semitone), F ke G berjarak satu, G ke A berjarak satu, A ke B berjarak satu, B ke C berjarak setengah.
Sementara notasi solmisasinya adalah do-re-mi-fa-sol-la-si-do'.
Ciri-ciri tangga nada diatonis mayor, yaitu:
ADVERTISEMENT

Contoh Lagu dengan Nada Diatonis Minor

Contoh Lagu dengan Nada Diatonis Minor, Unsplash/Markus Spiske
Berikut ini beberapa contoh lagu dengan nada diatonis minor yang bisa di jadikan sebagai referensi.

Lagu Nasional

Lagu Anak

Dalam dunia musik terdapat banyak ciri-ciri nada diantonis minor dan nada-nada yang lainnya yang harus diketahui. Banyak orang yang tidak mengetahui mengenai nada-nada untuk bermain musik yang berirama. (ABI)
ADVERTISEMENT