Contoh Persuasi, Ciri, dan Struktur Teks Persuasi

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
Konten dari Pengguna
5 Juli 2023 17:20 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Persuasi | Sumber: Unsplash/Siora Photography
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Persuasi | Sumber: Unsplash/Siora Photography
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Dalam pelajaran bahasa Indonesia, terdapat beberapa jenis teks yang dipelajari. Salah satunya adalah teks persuasi. Teks persuasi memiliki perbedaan dengan teks lainnya. Oleh karena itu, contoh persuasi bisa digunakan untuk mempermudah memahami materi ini.
ADVERTISEMENT
Selain contohnya, pengertian, ciri, dan struktur teks persuasi juga harus dipelajari. Dengan demikian, materi teks persuasi bisa dikuasai dengan baik.

Pengertian dan Contoh Persuasi

Ilustrasi Contoh Persuasi | Sumber: Unsplash/Alexander Grey
Dikutip dari Super Complete SMP/MTs 7,8,9, Khoerunnisa, dkk (2020:591), teks persuasi merupakan paragraf yang isinya adalah ajakan atau bujukan kepada masyarakat untuk melakukan apa yang diungkapkan oleh penulis.
Teks persuasi bertujuan untuk meyakinkan pembaca bahwa ide, gagasan, atau pendapat yang dituliskan adalah benar dan terbukti serta melakukan apa yang menjadi ajakan tersebut. Agar lebih mengerti, berikut adalah contoh persuasi.
ADVERTISEMENT

Jenis, Ciri, dan Struktur Teks Persuasi

Ilustrasi Contoh Persuasi | Sumber: Unsplash/Olia Gozha
Teks persuasi dibagi menjadi beberapa jenis sebagai berikut.
Sama seperti jenis teks lainnya, terdapat struktur yang menyusun teks persuasi. Struktur teks persuasi antara lain adalah sebagai berikut.
Adapun ciri-ciri teks persuasi adalah sebagai berikut.
Penjelasan tentang pengertian, jenis, ciri, dan struktur teks persuasi tersebut bisa dipelajari. Agar lebih mengerti, pelajari juga contoh persuasi. (KRIS)
ADVERTISEMENT