Konten dari Pengguna

Contoh Program Kerja Pramuka Penegak

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
29 Januari 2024 21:31 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh program kerja pramuka. Sumber: Pixabay / ahmatsuudy
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh program kerja pramuka. Sumber: Pixabay / ahmatsuudy
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Kegiatan Pramuka biasanya menjadi ekstrakurikuler wajib saat sekolah, mulai dari jenjang SD, SMP, SMA, hingga perguruan tinggi. Tingkatan Pramuka didasarkan pada usia. Untuk itu, contoh program kerja Pramuka Penegak tentu berbeda dengan tingkatan sebelumnya.
ADVERTISEMENT
Scouting, yang di Indonesia dikenal sebagai Pramuka, adalah sebuah organisasi kepanduan yang didirikan oleh Baden Powell. Di Indonesia, gerakan Pramuka dimulai pada tahun 1961, saat Presiden Sukarno mendirikan Praja Muda Karana yang disingkat Pramuka.
Ada beberapa tingkatan Pramuka, antara lain Pramuka Siaga, Pramuka Penggalang, Pramuka Penegak, dan Pramuka Pandega.

Contoh Program Kerja Pramuka Penegak

Ilustrasi contoh program kerja pramuka. Sumber: Pixabay / davebolander
Dalam menyusun program kerja pramuka, Dewan Penegak dapat mendiskusikannya dengan Dewan Pembina.
Namun, mengutip buku Taklukkan! Syarat-Syarat Kecakapan Umum Pramuka Penegak, Ubet Zubaidi, (halaman 38), pengelolaan kegiatan pada golongan Pramuka Penegak lebih mengedepankan Tut Wuri Handayani.
Artinya, mereka diberikan kesempatan yang luas untuk menjalankan kegiatannya, dengan pendampingannya hanya sebatas nasihat dan bimbingan.
Berikut ini adalah contoh program kerja Pramuka Penegak, yang bisa dijadikan sebagai referensi.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Itulah contoh program kerja Pramuka Penegak singkat, yang bisa dijadikan sebagai referensi dan masih bisa dikembangkan serta disesuaikan dengan kebijakan sekolah masing-masing. Semoga bermanfaat. (ARN)