Konten dari Pengguna

Forum Diskusi Eksplorasi Konsep Modul 3.3

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
6 November 2024 12:23 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi forum diskusi eksplorasi konsep modul 3.3. Sumber: Pexels/Matheus Bertelli
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi forum diskusi eksplorasi konsep modul 3.3. Sumber: Pexels/Matheus Bertelli
ADVERTISEMENT
Forum diskusi eksplorasi konsep modul 3.3 membahas mengenai pengelolaan program yang berdampak positif pada murid. Diskusi ini bertujuan untuk menganalisis sejauh mana suara, pilihan, dan kepemilikan murid dipertimbangkan dalam sebuah program sekolah.
ADVERTISEMENT
Kegiatan diskusi tersebut terdiri dari beberapa pertanyaan pemantik yang nantinya harus dijawab. Calon Guru Penggerak (CGP) bisa menjawabnya sesuai dengan program sekolah yang telah dirancang.

Infromasi Forum Diskusi Eksplorasi Konsep Modul 3.3

Ilustrasi forum diskusi eksplorasi konsep modul 3.3 Sumber: Pexels/Mike González
Dikutip dalam buku Kumpulan Refleksi Perjalanan Calon Guru Penggerak (CGP) oleh Utut FN (2022:89) eksplorasi konsep merupakan bagian penting dari pembelajaran tiap modul. Pada bagian inilah konsep-konsep inti penting untuk disampaikan, baik melalui teks, infografik, maupun video.
Dalam forum diskusi eksplorasi konsep modul 3.3 terdapat beberapa pertanyaan yang harus dijawab oleh CGP di antaranya sebagai berikut.

1. Apakah Program atau Kegiatan Tersebut Termasuk dalam Kegiatan Intrakurikuler, Kokurikuler, atau Ekstrakurikuler?

CGP bisa menjawab pertanyaan ini dengan mengetahui dan memahami pengertian tiap-tiap jenis kegiatan terlebih dahulu seperti:
ADVERTISEMENT

2. Karakter Lingkungan yang Dikembangkan Guru atau Sekolah Dalam Program atau Kegiatan Tersebut?

CGP bisa menjawab dengan mengacu kepada 7 karakteristik lingkunagn yang telah dipelajari sebelumnya yaitu:

3. Sejauh Mana Aspek Suara, Pilihan, dan Kepemilikan Murid Dipromosikan atau Didorong dalam Kegiatan atau Program Tersebut?

Untuk menjawab pertanyaan tersebut CGP bisa mengetahui terlebih dahulu apa itu aspek suara, pilihan, dan kepemilikan dalam konteks kepemimpinan murid. Penjelasannya yaitu:
ADVERTISEMENT

4. Apa yang Telah CGP Pahami Tentang Konsep Kepemimpinan Murid (Student Agency)?

Konsep kepemimpinan murid adalah kemampuan siswa untuk mengambil inisiatif, bertanggung jawab, dan memiliki kendali atas proses pembelajarannya sendiri.
CGP bisa menjawab pertanyaan ini dengan mengaitkan pengertian tersebut bersama konsep kegiatan yang telah CGP rancang.

5. Bagaimana Ibu atau Bapak Dapat Mendorong dan Mempromosikan Suara, Pilihan, dan Kepemilikan Murid di Kelas Ibu atau Bapak?

Sebenarnya pertanyaan ini memiliki banyak macam jawaban. Tergantung bagaimana konsep kegiatan yang CGP rancang. Contohnya:

6. Hal Konkret Apa yang Akan Ibu atau Bapak Lakukan Sesuai dengan Konteks Keadaan Nyata yang Dihadapi untuk Mewujudkan 7 Karakteristik Lingkungan yang Menumbuhkembangkan Kepemimpinan Murid di Sekolah Ibu atau Bapak?

CGP bisa menjawab pertanyaan ini dengan menjelaskan cara untuk mewujudkan konsep kegiatan yang telah dirancang sehingga bisa dirasakan dengan panca indera.
ADVERTISEMENT
Contohnya dengan memberikan kesempatan kepada siswa untuk ikut berpartisipasi aktif dalam setiap kegiatan sekolah, dan selalu berupaya untuk mendengarkan siswa dengan tulus dan penuh perhatian.
Itulah penjelasan singkat mengenai forum diskusi eksplorasi konsep modul 3.3 yang bisa pembac ketahui. Semoga bermanfaat. (MRZ)