Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Forward Roll, Istilah untuk Gerakan dalam Senam Lantai
13 Mei 2024 10:23 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Forward roll adalah istilah untuk olahraga senam lantai . Istilah ini juga dikenal masyarakat sebagai koprol.
ADVERTISEMENT
Pesenam yang sudah mahir dapat melakukan koprol berulang kali. Bagi pemula, latihan forward roll secara bertahap tapi rutin akan menghindarkan dari cedera.
Forward Roll adalah Istilah untuk Senam Lantai
Forward roll merupakan salah satu gerakan yang disukai siswa ketika mendapat materi senam lantai pada pelajaran PJOK. Sering kali, siswa melakukannya dengan bercanda. Namun bagi atlet, gerakan ini merupakan dasar untuk gerakan senam lainnya dan pendaratan.
Dikutip dari Mandiri Belajar Tematik SD/MI Kelas 4 PJOK, Anggia Eka dan Tuti Srihandayani (2021:43), forward roll adalah istilah untuk gerakan badan mengguling ke depan melalui tengkuk, punggung, pinggang, dan panggul bagian belakang.
Untuk melakukan forward roll dengan benar, tubuh harus memiliki kelenturan. Kelenturan itu didapatkan dari latihan berulang-ulang. Berikut adalah teknik forward roll yang bisa digunakan untuk latihan, yang terdiri dari 2 jenis awalan.
ADVERTISEMENT
1. Dengan Awalan Jongkok
Cara melakukan forward roll dengan awalan jongkok adalah sebagai berikut:
Jika sudah mahir, gerakan dapat dilakukan berulang kali seperti tenggiling.
2. Dengan Awalan Berdiri
Cara melakukan forward roll dengan awalan berdiri adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Forward roll adalah istilah untuk salah satu kompetensi wajib dalam olahraga senam lantai. Gerakan yang juga disukai anak-anak ini bagus untuk kelenturan tubuh. (lus)