Konten dari Pengguna

Jenis-jenis Surat beserta Ciri dan Fungsinya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
5 Juni 2023 15:29 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi jenis-jenis surat. Foto: Unsplash/Mediamodifier
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi jenis-jenis surat. Foto: Unsplash/Mediamodifier
ADVERTISEMENT
Surat merupakan salah satu alat komunikasi tertulis. Surat juga sering digunakan, baik dalam lingkup perseorangan maupun lembaga. Sehingga, mengetahui jenis-jenis surat menjadi sebuah keharusan.
ADVERTISEMENT
Terlebih lagi, mayoritas komunikasi yang dilakukan dengan surat bersifat formal. Dengan mengetahuinya juga dapat lebih mudah dalam membuat atau memahami apa yang akan disampaikan.

Jenis-jenis Surat

Ilustrasi jenis-jenis surat. Foto: Unsplash/Kate Macate
Dikutip dari buku Get Success UN Bahasa Indonesia oleh Seni Handayani dan Wildan (2008: 42), secara umum surat dibagi menjadi 3 jenis, yakni surat pribadi, surat dinas, dan surat niaga.

1. Surat Pribadi

Surat pribadi adalah adalah surat yang dikirim oleh perseorangan kepada orang lain dan isinya bersifat pribadi. Surat pribadi dibedakan menjadi surat pribadi yang berisi masalah kekeluargaan, persahabatan, perkenalan, dan surat pribadi yang isinya bersifat resmi, misalnya surat lamaran kerja, surat permohonan kepada instansi pemerintah.
Surat pribadi sendiri memiliki ciri-ciri berupa:
ADVERTISEMENT
Adapun fungsi dari surat pribadi adalah untuk mengekspresikan perasaan, mewakili penulis dalam berkomunikasi, sarana penyampaian ide dan gagasan, juga untuk mengembangkan kemampuan penulisan atau tata bahasa seseorang.

2. Surat Dinas

Surat dinas adalah surat yang dikirim oleh perseorangan atau lembaga kepada perseorangan atau lembaga lainnya. Isinya berkaitan dengan soal kedinasan.
Ciri-ciri dari surat dinas berbeda dengan surat pribadi, yakni:
ADVERTISEMENT
Surat dinas sendiri memiliki beberapa fungsi, yakni:

3. Surat Niaga

Surat niaga adalah surat yang dibuat oleh seseorang atau perusahaan untuk kepentingan bisnis (perniagaan). Di dalamnya mungkin berupa penawaran atau permintaan barang, surat penolakan, surat pengantar barang, surat penagihan, dan sebagainya.
Secara umum, surat niaga memiliki ciri-ciri berupa:
Sedangkan fungsi surat niaga sendiri, yakni sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Dengan mengetahui jenis-jenis surat hingga ciri dan fungsinya dapat memudahkan membuat atau mengetahui informasi yang disampaikan. Selain itu juga, adanya surat juga sebagai pengingat hingga bukti dalam mengambil keputusan. (MZM)