Konten dari Pengguna

Mengenal Fungsi Ragi Serta Cara Membuat, dan Jenisnya Dalam Makanan

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
10 Juli 2023 21:21 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Fungsi ragi. Sumber: pexels.com/Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Fungsi ragi. Sumber: pexels.com/Pixabay
ADVERTISEMENT
Salah satu fungsi ragi adalah sebagai bahan pembuatan roti untuk agar rasanya lezat. Ragi sendiri merupakan mikroorganisme hidup yang dihasilkan dari proses fermentasi. Ada banyak jenis ragi yang digunakan dalam bahan makanan.
ADVERTISEMENT
Ragi roti dikenal dengan istilah Saccharomyces cerevisiae yang termasuk kategori makhluk hidup. Ragi berkembangbiak, seperti mikroba lainnya, yaitu dengan cara membelah diri. Jadi, kalau ada makanan, ragi akan terus berkembangbiak.

Pengertian dan Fungsi Ragi

Fungsi ragi. Sumber: pexels.com/Life of Pix
Mengutip dari buku Panduan Wirausaha Roti Modern, Levi Adhitya Chan, (2008:8), bahwa ragi merupakan fungi bersel tunggal. Dalam ragi terdapat sel yang mengandung cairan enzim seperti maltase, invertase, protease, lipase dan zymase.
Enzim-enzim tersebut berperan untuk membantu proses fermentasi ragi. Adapun fungsi ragi dalam pembuatan roti adalah sebagai berikut.
Proses fermentasi pada makanan bisa maksimal apabila keseimbangan antara gula, ragi, air, suhu, adonan, dan garam terjaga. Semua bahan dasar pembuatan roti harus ditakar dengan benar untuk mendapatkan roti yang diinginkan.
ADVERTISEMENT

Jenis-Jenis Ragi dan Cara Membuatnya

Fungsi ragi. Sumber: pexels.com/Pixabay
Mengutip dari buku Rahasia Membuat Roti Sehat & Lezat dengan Ragi Alami, Sangjin Ko, (2012:12), bahwa ragi bisa dibuat sendiri di rumah.
Malah lebih bagus apabila membuat ragi sendiri sebab bisa menyesuaikan dengan roti yang ingin dibuat. Begini cara membuatnya.
ADVERTISEMENT
Kalau dirasa terlalu rumit membuat ragi, bisa membeli salah satu dari tiga jenis ragi yang memiliki fungsi sama berikut ini.

1. Ragi Basah

Ragi basah harus disimpan dalam tempat yang memiliki suhu 2 sampai 4 derajat celcius.

2. Ragi Koral

Ragi koral mengandung 7% air dan memiliki daya simpan yang lama.

3. Ragi Instan

Terakhir adalah ragi instan yang mengandung 1 hingga 2% air.
Fungsi ragi adalah untuk menghasilkan aroma dan rasa yang khas pada roti. Jika ingin membuat roti bisa membeli atau membuat ragi sendiri. (GTA)