Konten dari Pengguna

Mengenal Lembaga Legislatif Indonesia beserta Tugasnya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
11 Agustus 2023 17:35 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi lembaga legislatif adalah salah satu lembaga di Indonesia. Sumber: Pixabay.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi lembaga legislatif adalah salah satu lembaga di Indonesia. Sumber: Pixabay.
ADVERTISEMENT
Legislatif adalah lembaga penting dalam sebuah pemerintahan, termasuk pemerintahan di Indonesia. Lembaga legislatif tentu memiliki fungsi dan wewenang untuk mengubah atau menambahkan sistem di dalamnya.
ADVERTISEMENT
Indonesia mempunyai lembaga legislatif, yaitu Dewan Perwakilan Rakyat dan Dewan Perwakilan Daerah. Keduanya memiliki tanggung jawab yang besar karena setiap keputusan yang diambil akan mempengaruhi masyarakatnya.

Mengenal Lembaga Legislatif Indonesia

Legislatif adalah salah satu lembaga di Indonesia. Sumber: Pixabay.
Mengutip laman fahum.umsu.ac.id, legislatif adalah salah satu lembaga dari tiga cabang kekuasaan dalam sistem pemerintahan. Lembaga legislatif mempunyai tanggung jawab dan fungsi dalam menjalankan tugasnya. Fungsi legislatif adalah membentuk undang-undang dan melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan undang-undang.
Selain itu, terbentuknya lembaga legislatif Indonesia mempunyai tujuan tertentu, seperti:

Tugas dan Wewenang Lembaga Legislatif

Ilustrasi legislatif adalah salah satu lembaga di Indonesia. Sumber: Pixabay.
Lembaga legislatif adalah salah satu lembaga yang mempunyai banyak tugas untuk membuat masyarakatnya hidup rukun. Berikut beberapa tugas dan wewenang dari lembaga legislatif di Indonesia.
ADVERTISEMENT
Legislatif adalah lembaga yang memiliki peran sangat penting dalam pembentukan undang-undang dan perumusannya. Fungsi dan tugas utamanya ditujukan untuk semua kepentingan masyarakat, maka dari itu setiap keputusan yang diambil harus mempertimbangkan kondisi dan dampak yang didapatkan oleh setiap lapisan masyarakat.
Dengan adanya lembaga ini, masyarakat tentu mengharapkan agar aspirasinya dapat tersampaikan dengan baik. Semoga apa yang menjadi harapan, bisa terwujud secara nyata dan adil.
ADVERTISEMENT
(LFP)