Konten dari Pengguna

Mengenal Manfaat Kuaci beserta Kandungannya bagi Kesehatan Tubuh

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
3 Juli 2023 16:36 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Manfaat Kuaci. Sumber: Pexels/Rene Asmussen
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Manfaat Kuaci. Sumber: Pexels/Rene Asmussen
ADVERTISEMENT
Kuaci merupakan salah satu jenis camilan yang mempunyai banyak penggemar. Selain rasanya yang gurih dan sedikit manis, manfaat kuaci juga menjadi alasan beberapa orang memilih makanan berbahan dasar biji ini sebagai camilan.
ADVERTISEMENT
Pembahasan tentang manfaat dari kuaci akan membutuhkan waktu yang panjang sebab kuaci dapat berasal dari berbagai macam bahan. Perbedaan bahan itu dapat memengaruhi perbedaan kandungan gizi serta manfaatnya.

Mengenal Macam-Macam Bahan Kuaci

Ilustrasi Manfaat Kuaci. Sumber: Pexels/Engin Akyurt
Kuaci merupakan jenis kudapan yang berbahan baku dari biji. Bentuk biji yang biasanya menjadi bahan kuaci adalah biji-biji yang memiliki bentuk pipih serta kulit yang dapat dikupas atau dipecahkan.
Produk kuaci yang banyak beredar di pasaran umumnya berbahan baku biji bunga matahari. Ternyata, selain biji bunga matahari, masih ada biji-bijian lain yang juga bisa menjadi bahan baku kuaci. Biji-bijian itu, antara lain
Berdasarkan perbedaan bahan bakunya maka kandungan gizi dalam kuaci pun dapat berbeda-beda. Demikian pula dengan manfaat dari kuaci.
ADVERTISEMENT

Manfaat Kuaci dari Biji Bunga Matahari

Ilustrasi Manfaat Kuaci. Sumber: Pexels/Nivedha Somasundaram
Penjelasan tentang bahan kuaci telah mengungkapkan bahwa jenis kuaci yang banyak beredar di pasaran adalah kuaci dari biji bunga matahari. Oleh sebab itu, pembahasan tentang manfaat kuaci akan spesifik pada kuaci dari biji bunga matahari.
Dikutip dari laman Healthline (McCulloch), nutrisi dalam 1 ons biji bunga matahari panggang (kering), yaitu
ADVERTISEMENT
Kandungan gizi tersebut tentunya memiliki manfaat bagi tubuh manusia. Berikut adalah beberapa manfaat kuaci yang mengutip dari Powerful Paleo Superfoods oleh Connell dan Julia (2014: 173).
Berdasarkan penjelasan itu dapat dipahami bahwa manfaat kuaci bagi tubuh adalah membentuk energi serta menjaga tubuh tetap sehat. Tentunya, manfaat dari makanan dapat berfungsi secara optimal jika mengonsumsi dalam jumlah yang tidak berlebihan. (YAS)
ADVERTISEMENT