Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.1
Konten dari Pengguna
Pengertian Gerbang Logika dan Jenis-jenisnya dalam Rangkaian Elektronika Digital
20 November 2023 10:32 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Sebelum mengutak-atik rangkaian digital, pengertian dan logika dasarnya harus dikuasai lebih dahulu. Gerbang logika merupakan pijakan untuk memahami rangkaian-rangkaian yang lebih rumit.
Pengertian Gerbang Logika
Dikutip dari Rangkaian Logika, Fitriaty Pengerang dan Kawan-kawan (2022:29), pengertian gerbang logika adalah penyusun rangkaian elektronika digital yang cara kerjanya menggunakan prinsip aljabar Boolean.
Gerbang logika menjalankan operasi logika pada satu atau lebih masukan (input) untuk menghasilkan keluaran (output) tunggal . Dalam ilmu elektronik, input dan output dibangun oleh arus atau voltase. Voltase-voltase tersebut dihubungkan dengan sakelar.
Sakelar membuat alat elektronik dapat bekerja. Gerbang logika terdiri dari resistor, transistor dan dioda. Jumlah resistor, transistor dan dioda yang ada di gerbang logika dibatasi dengan IC (Integrated Circuit).
ADVERTISEMENT
Jenis-jenis Gerbang Logika
Ada 7 gerbang logika dasar yang perlu diketahui, yaitu:
ADVERTISEMENT
Itulah pengertian gerbang logika yang dipelukan untuk mengoperasikan rangkaian elektronika digital. Dari gerbang logika dasar tersebut, pengetahuan dan keterampilan elektronika bisa ditingkatkan ke materi gerbang logika kombinasi. (lus)