Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Pengertian Inersia dan Contoh Soalnya dalam ilmu Fisika
26 November 2023 17:35 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Dalam ilmu fisika, ada sebuah konsep yang disebut inersia dan merupakan salah satu konsep yang dinilai sangat fundamental. Apa itu inersia? Pengertian inersia adalah kecenderungan semua benda fisik untuk menolak perubahan terhadap keadaan geraknya.
ADVERTISEMENT
Mengutip buku Asas - Asas Fisika, Bambang Ruwanto , M.Si (2007:19), pengertian fisis yang sederhana tentang momen inersia, yaitu semakin besar momen inersia, semakin besar pula energi kinetik benda yang berputar.
Mengenal Apa Itu Inersia dan Contoh Soalnya
Pemahaman terhadap inersia sangat penting karena membantu menjelaskan fenomena gerak suatu benda dan mengapa benda cenderung mempertahankan keadaan saat ini. Inersia dapat dijelaskan sebagai sifat benda untuk melawan perubahan keadaan geraknya.
Dengan kata lain, benda cenderung mempertahankan kecepatan dan arah geraknya saat tidak ada gaya yang bekerja padanya. Supaya lebih memahami apa itu inersia melalui beberapa contoh soal di bawah ini.
a. Rumus Inersia
Inersia dirumuskan sebagai berikut:
Keterangan:
ADVERTISEMENT
Momen inersia total
Momen inersia pada pusat massa
b. Contoh Soal Inersia
1. Tongkat penyambung tak bermassa sepanjang 4 m menghubungkan dua bola. Berapa momen gaya inersia sistem jika diputar terhadap sumbu P yang berjarak 1 m di kanan bola A?
ADVERTISEMENT
2. Sebuah benda berputar dengan jari-jari 0,4 m mengelilingi sumbu. Maka massa benda sebesar 6 kg. Berapakah momen inersianya?
Momen Inersia dalam Kehidupan Sehari-Hari
Berikut ini beberapa contoh momen inersia dalam kehidupan sehari-hari.
1. Buah dan Daun Yang Jatuh Dari Pohon
Ketika pohon yang awalnya diam kemudian dahannya diguncang maka akan memengaruhi buah dan daun menjadi bergerak dan akhirnya terjatuh dari pohon.
2. Keberadaan Satelit
Satelit adalah salah satu benda yang berada diluar angkasa yang selalu bergerak memutar di sekitar objek yang lebih besar secara terus menerus. Pergerakan satelit ini disebabkan oleh adanya gerak inersia.
ADVERTISEMENT
Pemahaman tentang apa itu inersia merupakan kunci dalam memahami prinsip dasar gerak suatu benda. Konsep ini mencerminkan sifat alami benda untuk tetap stabil kecuali ada pengaruh dari gaya eksternal.
Dengan memahami inersia, semua orang dapat menjelaskan fenomena gerak sehari-hari dan menerapkan konsep ini dalam pemecahan masalah fisika. (VAN)