Konten dari Pengguna

Rangkuman Materi Penata Layanan Operasional PPPK

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
8 Oktober 2024 15:31 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi materi penata layanan operasional, foto:pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi materi penata layanan operasional, foto:pexels
ADVERTISEMENT
Rangkuman materi penata layanan operasional PPPK penting diketahui oleh pelamar PPPK yang ingin mendaftar di posisi tersebut. Penata layanan operasional menjadi salah satu formasi yang dibuka dalam pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun Anggaran 2024.
ADVERTISEMENT
Formasi ini masuk dalam jenis pengadaan PPPK Teknis. Secara umum penata layanan operasional memiliki tugas melakukan tata kelola layanan teknis sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku.

Penjelasan Rangkuman Materi Penata Layanan Operasional PPPK

Ilustrasi materi penata layanan operasional, foto:pexels
Mengutip dari buku Birokrasi Perwakilan dalam Rekrutmen Jabatan Struktural, Budi Kristanto dan Farid Nofard (2023:31), PPPK adalah jenis pegawai yang berbeda dengan ASN, namun tetap menjadi bagian dari aparatur pemerintah.
Dalam seleksi PPPK tersebut terdapat berbagai formasi yang dapat dipilih oleh pelamar. Salah satunya yaitu posisi penata layanan operasional PPPK. Bagi yang belum paham terkait posisi tersebut, berikut penjelasan rangkuman materi penata layanan operasional PPPK.

1. Pengertian Penata Layanan Operasional

Penata layanan operasional adalah salah satu jabatan pelaksana pada formasi 2024. Secara umum posisi ini memiliki tanggung jawab untuk melakukan pengelolaan layanan teknis sesuai dengan prosedur serta peraturan yang berlaku pada instansi terkait.
ADVERTISEMENT
Setiap instansi yang membuka formasi ini mempunyai kriteria seleksi tersendiri. Pelamar umumnya diharapkan memiliki beberapa kemampuan utama di antaranya, yaitu:

2. Tugas Penata Layanan Operasional

Penata layanan operasional memiliki berbagai tugas tertentu. Adapun penjelasan tugas-tugasnya yaitu sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Penjelasan rangkuman materi penata layanan operasional PPPK diharapkan dapat membantu pembaca untuk lebih mengenal posisi tersebut. Secara umum penata layanan operasional bertugas mengelola berbagai layanan teknis pada instansi tertentu. (PAM)