Konten dari Pengguna

Rangkuman Materi Pengantar Akuntansi Semester 1 yang Sering Dibahas

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
20 Januari 2025 17:36 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi materi pengantar akuntansi semester 1. Sumber: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi materi pengantar akuntansi semester 1. Sumber: Pexels
ADVERTISEMENT
Rangkuman materi Pengantar Akuntansi semester 1 dapat membantu mahasiswa memahami materi ini dengan lebih baik. Ada beberapa materi Pengantar Akuntansi yang sering dibahas, penting untuk diketahui.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Buku Pengantar Akuntansi, Winda Ayu Virginia dkk, (2023: 33), akuntansi merupakan proses identifikasi atau analisis, mengukur, dan melaporkan informasi dalam laporan keuangan. Ini memungkinan pengguna informasi keunganan untuk memberi evaluasi dan keputusan yang tegas secara terstruktur.

Rangkuman Materi Pengantar Akuntansi Semester 1

Ilustrasi materi pengantar akuntansi semester 1. Sumber: Pexels/Artem Podrez
Akuntansi dapat dikatakan sebagai proses pencatatan, dan pelaporan informasi keuangan yang relevan untuk pengambilan keputusan. Berikut adalah rangkuman materi Pengantar Akuntansi semester 1 yang penting untuk dikuasai oleh mahasiswa pada jurusan Akuntansi, Manajamen, Ekonomi atau Bisnis.

1. Pengertian Akuntansi

Akuntansi adalah proses yang melibatkan pencatatan, penggolongan, pengikhtisaran, dan pelaporan transaksi keuangan suatu entitas. Entitas ini bisa berupa perusahaan, organisasi, atau individu.
Tujuan akuntansi adalah memberikan informasi keuangan yang akurat dan juga relevan kepada pihak-pihak yang berkepentingan. Informasi ini bisa digunakan untuk mengambil keputusan yang tepat.
ADVERTISEMENT

2. Jenis Profesi Akuntansi

Pada umumnya profesi akuntansi bisa dibedakan menjadi tiga bidang, yaitu:

3. Prinsip-Prinsip Akuntansi

Prinsip-prinsip akuntansi di Indonesia ditetapkan oleh Ikatan Akuntansi Indonesia (IAI), yang merupakan satu-satunya badan yang berwenang untuk membuat peraturan dalam bidang akuntansi.
Dari banyaknya aturan yang ada dalam prinsip akuntansi di Indonesia, ada tiga aturan yang berkaitan dengan pembahasan selanjutnya, yaitu:
ADVERTISEMENT
Demikian tiga rangkuman materi Pengantar Akuntansi semester 1 yang sering dibahas di kampus, salah satunya pengertian akuntansi. Materi-materi di atas menjadi konsep dasar dapat pemahaman mengenai akuntansi selanjutnya. (ERI)