Konten dari Pengguna

Rentang Nilai BC dalam Kuliah yang Perlu Diketahui Mahasiswa

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
28 Desember 2023 14:52 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Nilai BC dalam Kuliah.(Foto hanya ilustrasi) Sumber: unsplash.com/ Element5 Digital
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Nilai BC dalam Kuliah.(Foto hanya ilustrasi) Sumber: unsplash.com/ Element5 Digital
ADVERTISEMENT
Setiap mahasiswa akan mendapatkan penilaian hasil belajar seperti raport. Di dalamnya memuat huruf-huruf yang memiliki bobot tertentu dari A sampai E. Adapun nilai BC dalam kuliah yang artinya cukup.
ADVERTISEMENT
Sedangkan nilai AB artinya sangat bagus, B berarti bagus, BC cukup, D kurang dan E kurang sekali. Lantas, jika diubah menjadi angka berapakan rentang nilai tersebut?

Nilai BC dalam Kuliah

Ilustrasi Nilai BC dalam Kuliah.(Foto hanya ilustrasi) Sumber: unsplash.com/ Desola Lanre-Ologun
Mengutip dari buku Kuliah, Siapa Takut? oleh Eka Fauzan Rasyid (2018), semua nilai dari setiap mata kuliah dikumpulkan kemudian dijumlahkan sampai menghasilkan Indeks Prestasi (atau disebut IP). IP merupakan total jumlah nilai mahasiswa dalam satu semester, sedangkan IPK adalah nilai kumulatif selama kuliah.
Mahasiswa akan mendapatkan nilai berupa huruf yang masing-masing memiliki rentang nilai tertentu apabila diwujudkan dalam angka. Perhatikan nilai BC dalam kuliah dan nilai lainnya dalam uraian berikut.
ADVERTISEMENT
Dengan melihat uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa nilai BC termasuk kategori nilai yang cukup.

Tip Memperoleh Nilai Baik dalam Kuliah

Agar tidak memperoleh nilai BC, C, D dan E, maka seorang mahasiswa wajib belajar dengan sungguh-sungguh. Berikut ini tip untuk memperoleh nilai baik dalam kuliah agar tidak rugi waktu dan dana selama belajar di perguruan tinggi.

1. Selalu Mengerjakan Tugas

Setiap diberi tugas oleh dosen, kerjakan dengan baik agar hasilnya memuaskan. Nilai tugas bisa mendongkrak nilai mata kuliah agar saat akhir semester, nilai yang diperoleh tinggi.

2. Berusaha Memperoleh Nilai Tinggi saat Ujian

Nilai ujian sangat memengaruhi nilai mata kuliah di akhir semester. Maka, sebelum ujian dimulai, wajib hukumnya bagi mahasiswa untuk belajar keras supaya nilainya bagus.

3. Aktif Bertanya di Kelas

Aktif bertanya di kelas akan membuat mahasiswa dihafal oleh dosen. Ada penilaian tersendiri bagi mahasiswa yang aktif berpartisipasi meramaikan diskusi di kelas.
ADVERTISEMENT
Selain itu, bertanya juga akan membuat mahasiswa paham materi yang diajarkan sehingga saat ujian mahasiswa akan selalu mengingat materi tersebut.
Menurut penjelasan tersebut nilai BC dalam mata kuliah memiliki nilai yang cukup rendah sehingga mahasiswa perlu memacu dirinya untuk mendapatkan nilai yang lebih daripada itu. (IMA)