Konten dari Pengguna

Susunan Pemain Barito Putera vs Persis Solo dalam BRI Liga 1

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
19 April 2025 17:26 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Susunan Pemain Barito Putera vs Persis Solo. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Fancy
zoom-in-whitePerbesar
Susunan Pemain Barito Putera vs Persis Solo. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Fancy
ADVERTISEMENT
Susunan pemain Barito Putera vs Persis Solo dalam BRI Liga 1 ini menarik untuk diketahui para pecinta bola. Pertandingan antara Barito Putera dan Persis Solo dalam lanjutan pekan ke-29 BRI Liga 1 2024/2025 akan digelar pada Sabtu, 19 April 2025.
ADVERTISEMENT
Pertandingan ini akan berlangsung pada pukul 15.30 WIB di Stadion Demang Lehman, Martapura. Kedua tim saat ini berada di papan tengah klasemen, dengan Barito Putera di posisi ke-13 dan Persis Solo di peringkat ke-15.

Susunan Pemain Barito Putera vs Persis Solo dalam Lanjutan Pekan ke-29 BRI Liga 1 2024/2025

Susunan Pemain Barito Putera vs Persis Solo. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Peter
Liga 1 2024–2025 merupakan kasta tertinggi liga sepak bola Indonesia sejak didirikan pada tahun 2008. Dikutip dari Instagram resmi @liga1match, Liga 1 musim ini dimulai pada 9 Agustus 2024 dan dijadwalkan berakhir pada Mei 2025.
Berikut ini adalah susunan pemain Barito Putera vs Persis Solo dalam BRI Liga 1 yang menarik untuk diketahui para pencinta bola.

1. Barito Putera (Formasi 3-4-3)

ADVERTISEMENT

2. Persis Solo (Formasi 4-3-3)

Persis Solo menghadapi tantangan besar menjelang laga ini, dengan empat pemain asing mengalami cedera. Pelatih Ong Kim Swee menyatakan kekhawatirannya terhadap kondisi timnya, tetapi tetap optimis untuk meraih hasil positif.
Di sisi lain, Barito Putera tampil dengan kekuatan penuh dan siap memanfaatkan keuntungan bermain di kandang. Tujuannya untuk meraih poin maksimal.
Dengan kondisi tim yang berbeda, Barito Putera memiliki peluang lebih besar untuk memenangkan pertandingan ini. Namun, Persis Solo tetap memiliki potensi untuk memberikan perlawanan sengit.
Pertandingan diprediksi akan berlangsung ketat. Pertandingan ini akan disiarkan langsung melalui layanan streaming Vidio dan stasiun televisi Indosiar. Para penggemar sepak bola dapat menyaksikan laga seru ini dan mendukung tim favoritnya.
ADVERTISEMENT
Itulah susunan pemain Barito Putera vs Persis Solo dalam BRI Liga 1 yang menarik untuk diketahui para pecinta bola. (Msr)