Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.86.0
Konten dari Pengguna
Uraikan Latar Belakang yang Mempengaruhi Penulis dalam Menulis Cerpen
13 September 2024 16:42 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Cerpen atau yang biasa dikenal dengan cerita pendek merupakan cerita fiksi yang tidak terjadi. Dalam cerpen, terdapat unsur latar belakang yang mempengaruhi penulis. Oleh karena itu, perlu uraikan latar belakang yang mempengaruhi penulis dalam menulis cerpen.
ADVERTISEMENT
Di dalam cerpen, terdapat dua unsur yang membangun yaitu unsur intrinsik dan unsur ekstrinsik. Unsur intrinsik merupakan unsur yang ada dalam cerpen tersebut. Sedangkan, unsur ekstrinsik berasal dari luar diri penulis.
Uraikan Latar Belakang yang Mempengaruhi Penulis dalam Menulis Cerpen yang Benar
Dikutip dari buku Mudah Menulis Cerita Pendek, Winda Noprina, (2023:6), cerpen merupakan salah satu bentuk karya sastra fiksi atau karya seni yang sifat hayalan. Jadi cerpen menjadi karya tulis yang memuat cerita khayalan tetapi sumbernya berasal dari kehidupan manusia.
Seorang penulis juga perlu memahami unsur-unsur yang ada dari cerpen terutama unsur ekstrinsik. Dalam unsur ekstrinsik ini, terdapat latar belakang yang memengaruhi penulis dalam membuat sebuah cerita.
Ada pertanyaan yang kerap ditanyakan terkait hal tersebut yaitu uraikan latar belakang yang mempengaruhi penulis dalam menulis cerpen!
ADVERTISEMENT
Sebagi unsur ekstrinsik, latar belakang terdiri dari beberapa unsur yang akan memengaruhi seorang penulis dalam membuat cerpen. Berikut penjelasannya.
1. Latar Belakang Penulis
Latar belakang penulis sangat memengaruhi cerita yang akan ditulis. Hal ini meliputi beberapa faktor yaitu:
2. Latar Belakang Masyarakat
Latar belakang masyarakat menjadi hal yang memengaruhi penulis dalam membuat cerpen. Ada empat unsur yang menjadi faktor dari latar belakang ini yaitu:
ADVERTISEMENT
Demikian penjelasan dari pertanyaan uraikan latar belakang yang mempengaruhi penulis dalam menulis cerpen . Latar belakang menjadi salah satu unsur ekstrinsik yang sangat berperan dalam menciptakan sebuah cerpen yang menarik dan menyentuh bagi pembaca. (RFL)
Baca juga: 3 Contoh Unsur Ekstrinsik dalam Cerpen