Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.88.1
Konten dari Pengguna
Variasi Keterampilan Gerak Ritmik dalam Pelajaran PJOK
2 November 2023 17:39 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Gerak ritmik disebut juga dengan senam ritmik atau senam irama. Senam ritmik dapat dilakukan baik secara individu maupun berkelompok. Variasi keterampilan gerak ritmik adalah variasi gerakan menggunakan tangan, kaki, ataupun kombinasi keduanya.
ADVERTISEMENT
Pengertian gerak ritmik sendiri, menurut buku Target Menguasai 100% Semua Mata Pelajaran SD Kelas 4, Tim Guru Indonesia, (halaman 288), adalah senam yang tiap gerakannya memiliki irama, mengutamakan keserasian antara gerakan dengan lagu yang dimainkan, tepukan tangan, maupun ketukan yang digunakan.
Variasi Keterampilan Gerak Ritmik di Pelajaran PJOK
Gerakan jalan, lari, dan lompat, akan lebih indah dan menarik apabila ditambah dengan iringan musik . Terlebih lagi jika gerakan tersebut divariasikan dengan alat tambahan, seperti dengan menggunakan pita, simpai, gada, selendang, ataupun bola.
Gerak ritmik yang mencakup gerakan kaki, tangan, dan kombinasi keduanya, dapat dibuat variasi gerakannya, seperti berikut ini.
1. Variasi Gerak Ritmik Pertama
Variasi gerak pertama adalah gerak ritmik dengan melangkah dan mengayunkan lengan. Sebelum melakukan variasi gerak ini, badan harus rileks dan pandangan lurus ke arah depan. Adapun gerakannya adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
2. Variasi Gerak Ritmik Kedua
Variasi gerak ritmik yang kedua merupakan kombinasi gerak ritmik dengan melangkah sambil memutar kedua lengan di samping badan. Gerakannya antara lain sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
3. Variasi Gerak Ritmik Ketiga
Variasi ketiga adalah variasi gerak ritmik dengan melangkah mundur maju dengan ayunan dan putaran dua lengan. Langkah gerakannya adalah sebagai berikut:
4. Variasi Gerak Ritmik Keempat
Variasi gerak ritmik keempat adalah dengan langkah ke samping kiri dan kanan sambil mengayun dan memutar dua lengan. Berikut ini adalah langkah gerakannya:
ADVERTISEMENT
Itulah variasi keterampilan gerak ritmik dalam pelajaran PJOK yang perlu diketahui. Melakukan senam ritmik, selain dapat mempengaruhi suasana hati menjadi lebih baik, juga dapat meningkatkan kebugaran tubuh. (ARN)