Konten dari Pengguna

Isi Osamu Seirei sebagai UU pada Masa Pendudukan Jepang

Sejarah dan Sosial
Artikel yang membahas seputar sejarah hingga topik sosial lainnya.
29 Februari 2024 23:23 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi isi osamu seirei. Sumber: Mark/pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi isi osamu seirei. Sumber: Mark/pexels.com
ADVERTISEMENT
Osamu Seirei adalah Undang-Undang yang dikeluarkan oleh pemerintah Jepang di tanggal 7 Maret 1942. Adapun salah satu isi Osamu Seirei adalah mengenai penghapusan jabatan Gubernur Jenderal di masa Hindia Belanda.
ADVERTISEMENT
Nurkholis dalam Rakyat Desa, Negari, Gempong, Marga, dan Sejenisnya Menjadi Korban Pemerintah Desa dan Pemerintah Atasan menyebutkan bahwa Osamu Seirei mengatur tentang keamanan serta ketertiban di masa kependudukan Jepang.
Untuk mengetahui informasi mengenai isi Osamu Seirei, simak selengkapnya di artikel berikut.

Sejarah Osamu Seirei

Ilustrasi isi osamu seirei. Sumber: Mick Latter/pexels.com
Jepang adalah satu-satunya negara di Asia yang menjajah Indonesia. Masa penjajahan Jepang berlangsung dari tahun 1942 sampai 1945. Selama masa kependudukan Jepang, terdapat banyak aturan yang diterapkan.
Salah satu aturan yang diterapkan semasa kependudukan Jepang adalah Osamu Seirei. Jadi, Osamu Seirei adalah Undang-Undang yang dikeluarkan langsung oleh Panglima Tentara Jepang ke-16. Adapun penerapan Osamu Seirei terjadi pada 7 Maret 1942.
Undang-Undang tersebut berkaitan dengan jabatan Gubernur Jenderal yang diterapkan semasa kependudukan Belanda, hingga ketertiban umum.
ADVERTISEMENT

Isi Osamu Seirei

Osamu Seirei berisi beberapa aturan. Adapun beberapa isi Osamu Seirei adalah.
Selain aturan itu, Osamu Seirei juga membahas tentang hukum. Adapun isi Osamu Seirei tentang hukum adalah.
ADVERTISEMENT
Demikian sederet informasi mengenai isi Osamu Seirei dan sejarahnya. [ENF]