Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.1
Konten dari Pengguna
Memahami Pengertian Dinamika Kelompok Sosial
7 Oktober 2023 23:20 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Pengertian dinamika kelompok sosial adalah salah satu bahan kajian penting di dalam keilmuan sosiologi.
ADVERTISEMENT
Hal ini menjadi penting karena kehidupan manusia selalu berjalan dengan dinamis dan mempengaruhi proses sosial dan interaksi sosial yang ada di dalamnya.
Simak pembahasan mengenai pengertian dinamika kelompok sosial yang biasa terjadi di masyarakat dalam ulasan di bawah ini.
Pengertian Dinamika Kelompok Sosial
Berdasarkan buku Sosiologi karya Mir'atul & Sucik, dinamika kelompok sosial adalah serangkaian problematika kehidupan yang dialami individu atau kelompok yang ingin melakukan bentuk mobilitas sosial cepat sehingga merubah keteraturan sosial yang sudah berjalan di masyarakat.
Berikut adalah pengertian dinamika sosial lainnya menurut pendapat para ahli .
1. Soerjono Soekanto
Dinamika kelompok sosial adalah perubahan sosial dalam masyarakat yang mengalami permasalahan.
2. Shertzer dan Stone
Dinamika kelompok sosial adalah tindakan yang dilakukan oleh seseorang atas landasan mencapai tujuan tanpa memahami substansi yang akan dimilikinya dan mengakibatkan seseorang akan melakukan segala cara.
ADVERTISEMENT
3. Floyd D. Runch
Dinamika kelompok sosial adalah sebuah analisa mengenai hubungan atau relasi yang terjadi dalam kelompok sosial mengenai pola perilaku setiap individu dalam sebuah situasi sosial.
Ciri-Ciri Dinamika Kelompok Sosial
Dinamika kelompok sosial memiliki beberapa ciri, antara lain:
Aspek Dinamika Kelompok Sosial
Ada beberapa aspek atau persoalan yang dikaji dalam dinamika kelompok sosial, antara lain:
ADVERTISEMENT
Fungsi Dinamika Kelompok Sosial
Dinamika kelompok sosial memiliki beberapa fungsi, yaitu:
Demikian pembahasan mengenai pengertian dinamika kelompok sosial yang terjadi di masyarakat . (SP)