Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.1
Konten dari Pengguna
Proses Distilasi Minyak Bumi dalam Kehidupan Sehari-hari
26 Oktober 2024 18:46 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Proses distilasi minyak bumi adalah salah satu hal yang masih asing di kalangan banyak orang. Hal ini memunculkan pertanyaan seperti: "Jelaskan proses distilasi minyak bumi dalam kehidupan sehari-hari!"
ADVERTISEMENT
Biasanya istilah distilasi minyak muncul dalam industri minyak dan gas bumi. Hal ini dikarenakan ada berbagai aktivitas yang terjadi dan berhubungan dengan istilah tersebut pada industri minyak dan gas bumi.
Jelaskan Proses Distilasi Minyak Bumi dalam Kehidupan Sehari-hari!
Untuk menjawab pertanyaan "Jelaskan proses distilasi minyak bumi dalam kehidupan sehari-hari!", maka penting untuk tahu pengertian proses distilasi terlebih dahulu. Destilasi merupakan proses pemisahan minyak bumi dengan cara dipanaskan.
Dikutip dari buku Minyak Bumi Membuat Dunia Terkesima, Yulianus Haryata, (2019:19), proses pemisahan tersebut dapat menghasilkan beberapa fraksi yang sesuai dengan titik didihnya.
Hal itu bertujuan untuk membuat minyak bumi dapat diolah menjadi berbagai produk yang bermanfaat.
Minyak bumi yang dihasilkan dari ladang minyak perlu diolah terlebih dahulu sebelum digunakan. Sebab, minyak bumi yang dihasilkan dari pengeboran masih berupa minyak mentah.
ADVERTISEMENT
Nantinya minyak mentah tersebut akan dikirim ke unit pengolahan minyak, yaitu kilang minyak. Dalam unit pengolahan minyak, baru akan terjadi proses destilasi yang menghasilkan beberapa fraksi minyak bumi.
Jadi pada proses distilasi ini, minyak mentah yang dialirkan ke dalam tanur atau furnace akan dipanaskan pada suhu sekitar 350 derajat celcius. Setelah panas, minyak mentah akan mengalir ke dalam bilik fraksinasi di bawah tanur.
Melalui proses distilasi minyak bumi tersebut, maka akan menghasilkan beberapa fraksi. Adapun beberapa contoh dari hasil fraksi setelah proses distilasi minyak bumi adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Itu dia penjelasan selengkapnya mengenai proses distilasi minyak bumi dalam kehidupan sehari-hari. Dengan mengetahui proses tersebut, maka wawasan akan proses pengolahan minyak bumi jadi bertambah. (BrenP)