Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.0
Konten dari Pengguna
Tiket Masuk WE Playground Dusun Bambu Bandung Barat untuk Referensi Liburan
8 Maret 2024 13:36 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
WE Playground adalah tempat wisata yang berada di Bandung Barat yang cocok untuk destinasi liburan keluarga. Bagi yang ingin kesini, ketahui harga tiket masuk WE Playground Dusun Bambu terlebih dahulu.
ADVERTISEMENT
Di sini tersedia sejumlah wahana dengan harga tiket yang berbeda-beda. Selain harga tiketnya, ketahui juga alamat dan operasional tempat wisata ini sebelum berkunjung.
Tiket Masuk WE Playground Dusun Bambu untuk Setiap Wahana
Ada banyak tempat wisata keluarga di Bandung yang menarik untuk dikunjungi untuk liburan . Bagi yang suka dengan aktivitas luar ruangan, WE Playground adalah tempat yang tepat untuk didatangi. Di sini ada beberapa wahana seru yang bisa dimainkan bersama buah hati.
Berapa Harga tiket masuk WE Playground Dusun Bambu?
Mengutip dari akun Instagram resmi @we.playground, WE Playground berada di dalam Dusun Bambu. Jadi, untuk masuk ke sini pengunjung juga harus membayar tiket masuk Dusun Bambu terlebih dahulu.
Berikut daftar harga tiket Dusun Bambu.
ADVERTISEMENT
Adapun harga tiket wahana permainan di WE Playground adalah sebagai berikut.
Salah satu daya tarik tempat ini adalah air terjun pertama dan terbesar di Bandung yang ada di dalam wahana path of water. Yang unik, kupon tiket bisa ditukar dengan wedang jahe atau es lilin. Saat mau pulang, tiket bisa ditukar dengan tanaman bambu mini.
Alamat dan Fasilitas WE Playground
WE Playground beralamat di Dusun Bambu Lembang, Kertawangi, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat . Tempat wisata ini dibuka setiap hari mulai dari pukul 09.30 sampai dengan 17.30.
ADVERTISEMENT
Untuk menunjang kenyamanan para pengunjung, di sini telah disediakan beberapa fasilitas sebagai berikut.
Baca juga: Lorong Lumut: Wisata Alam Eksotis di Lembang
Jadi, tiket masuk WE Playground Dusun Bambu adalah Rp20.000 (weekday), Rp30.000 (weekend dan hari libur), dan Rp40.000 (peak season). Selamat berlibur! (KRI)