Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
3 Penyebab Tanaman Melon Kerdil dan Cara Pengendaliannya
1 November 2024 10:16 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Membudidayakan tanaman melon tentunya membutuhkan perawatan secara khusus agar tanamannya tidak tumbuh kerdil. Ada penyebab tanaman melon kerdil yang tentunya dapat menghambat proses pertumbuhan atau perkembangan dari tanaman melon.
ADVERTISEMENT
Melakukan perawatan yang efektif merupakan salah satu kunci utama agar dapat memastikan tanaman melon tumbuh secara maksimal. Tentunya cara perawatan tanaman melon dilakukan dengan benar agar tumbuh kerdil tidak kembali terjadi.
Penyebab Tanaman Melon Kerdil
Dikutip dari situs dinpertanpangan.demakkab.go.id terdapat tiga penyebab tanaman melon kerdil dan bagaimana mengendalikannya dengan tepat.
1. Cuaca Ekstrem
Menghadapi cuaca ekstrem rupanya menjadi salah satu faktor tanaman melon menjadi kerdil. Hasil dari tanaman melon yang tumbuh kerdil pun dapat menyebabkan harga pasaran bagi petani anjlok.
Dengan adanya cuaca ekstrem, maka petani diharuskan melakukan perawatan untuk mengendalikan tanaman melon tersebut.
2. Hama dan Penyakit
Selain menghadapi cuaca ekstrem, lantas penyebab hama dan penyakit merupakan permasalahan utama bagi petani yang membudidayakan tanaman melon.
Sebab apabila hama dan penyakit terlalu sering menyerang sehingga menyebabkan tanaman terinfeksi, maka indikasinya dapat menyebabkan tanaman melon menjadi kerdil.
ADVERTISEMENT
Cara pengendaliannya pun cukup memberikan perawatan secara tepat agar tanaman melon terhindar dari hama dan penyakit.
3. Cara Perawatan yang Tidak Benar
Melakukan cara perawatan yang salah dapat menjadi salah satu penyebab tanaman melon dapat tumbuh secara kerdil.
Sebab cara melakukan perawatan pada tanaman melon tentunya dilakukan beberapa tahapan seperti menyiram tanaman, memberikan pupuk NPK mutiara, dan menyemprotkan via spray.
Melakukan perawatan secara benar juga dapat menghindarkan tanaman melon dari serangan hama dan penyakit yang menjadi penyebab tanaman melon kerdil.
Perawatan tanaman melon juga dapat dilakukan dengan pemberian pestisida dan pemangkasan. Hal ini dapat memfokuskan agar tanaman melon ternutrisi secara baik dan tidak tumbuh kerdil.
Demikian merupakan penyebab tanaman melon kerdil dan bagaimana mengendalikannya secara benar sehingga menyebabkan tanaman melon dapat berkembang secara optimal.
ADVERTISEMENT
Hal ini dapat dilakukan petani yang membudidayakan tanaman melon agar tidak tumbuh kerdil meskipun dilakukan perawatan dengan rutin. (Sis)
Live Update