Konten dari Pengguna

4 Cara Rambutan Cepat Berbuah Lebat dan Manis

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
24 Oktober 2024 19:03 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Rambutan Cepat Berbuah, Pexels/Quang Nguyen Vinh
zoom-in-whitePerbesar
Cara Rambutan Cepat Berbuah, Pexels/Quang Nguyen Vinh
ADVERTISEMENT
Petani rambutan diharuskan mengetahu cara rambutan cepat berbuah untuk memaksimalkan keuntungan yang didapat. Terlebih ketika kondisi lingkungan sedang tidak mendukung, seperti saat musim kemarau panjang.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Membuat Tanaman Cepat Berbuah, Saptarini N, (1988:59), dijelaskan bahwa untuk membuat rambutan cepat berbuah di musim kemaru, perlu perawatan khusus termasuk memastikan kebutuhan airnya terpenuhi dengan baik.
Sebagai salah satu buah favorit sebagian besar masyarakat Indonesia, rambutan sering diburu untuk dijadikan olahan atau dimakan segar.

Cara Rambutan Cepat Berbuah

Cara Rambutan Cepat Berbuah, Pexels/Niranjan T G
Tentu petani akan mulai resah ketika pohon rambutan yang ditanamnya tidak kunjung berbuah, padahal secara usia sudah mencukupi. Jika mengalami masalah demikian, lakukan cara rambutan cepat berbuah yang dijelaskan di bawah ini:

1. Menyiramnya Secara Teratur

Tidak perlu terlalu intens, penyiraman rambutan hanya perlu dilakukan satu kali setiap harinya di sore hari. Pastikan menyiram rambutan secukupya saja jangan berlebihan untuk mencegah penyakit busuk akar.
ADVERTISEMENT

2. Diberi Pupuk

Guna menunjang percepatan tanaman rambutan berbuah, petani perlu melakukan pemupukan. Jenis pupuknya adalah pupuk NPK yang dipadukan dengan pupuk kandang.

3. Pemangkasan

Jika ingin membuat buah rambutan muncul lebat, pastikan untuk memangkas pohonnya. Mengenai hal ini, setidaknya ada 4 macam pemangkasan, antara lain sebagai berikut.

4. Mengendalikan Hama dan Penyakit

Ada beberapa hama dan penyakit yang paling sering menyerang pohon rambutan, mulai dari kutu putih, ulat daun, buah busuk yang disebabkan oleh lalat , dan jamur upas.
ADVERTISEMENT
Cara rambutan cepat berbuah yang dijelaskan di atas terbilang efektif jika dilakukan dengan langkah-langkah yang benar, baik ketika melakukan penyiraman, pemupukan, pemangkasan, hingga pengendalian hama dan penyakit. (Nay)