news-card-video
10 Ramadhan 1446 HSenin, 10 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

4 Perbedaan Kaligrafi Modern dan Klasik sebagai Kreasi Karya Seni

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
9 Maret 2025 18:14 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi perbedaan kaligrafi modern dan klasik sebagai karya seni, Foto: Pixabay/GDJ
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi perbedaan kaligrafi modern dan klasik sebagai karya seni, Foto: Pixabay/GDJ
ADVERTISEMENT
Perbedaan kaligrafi modern dan klasik sebagai karya seni dapat dilihat dari beberapa unsur, seperti gaya, kaidah penulisan, dan penggunaan media.
ADVERTISEMENT
Misalnya kaligrafi barat modern yang terdapat pada prasasti dan desain fungsional, hingga karya seni rupa yang memadukan seni kaidah tulisan latin yang mungkin tidak dapat dibaca. Namun, untuk kaligrafi klasik menggunakan jenis huruf latin yang berbeda.

Perbedaan Kaligrafi Modern dan Klasik sebagai Karya Seni

Ilustrasi perbedaan kaligrafi modern dan klasik, Foto: Pixabay/Ahmedsaborty
Dikutip dari situs jescalligraphy terdapat empat perbedaan kaligrafi modern dan klasik sebagai karya seni.

1. Gaya Bahasa dan Tampilan

Kaligrafi klasik merupakan seni tulisan kuno yang berpegang teguh pada aturan dan kaidah yang sudah ditetapkan.
Kaligrafi modern atau biasa disebut sebagai kontemporer merupakan seni tulisan masa kini yang mengikuti kaidah-kaidah penulisan yang sudah ditetapkan.
Biasanya kaligrafi modern ini dapat berupa prasasti, desain fungsional, dan karya seni yang menarik.

2. Kaidah Penulisan

Kaligrafi klasik dikenal berpegang teguh pada aturan dan kaidah yang sudah ada. Aturan ini meliputi jenis khas atau gaya tulisan, proporsi huruf, komposisi, dan bagaimana penggunaan medianya.
ADVERTISEMENT
Sementara itu, kaligrafi modern atau kontemporer menerapkan keindahan kaidah penulisan huruf latin dalam prasasti yang menarik.

3. Penggunaan Media

Pada kaligrafi modern, kaligrafi dapat tampil dalam bentuk format yang lebih kontemporer tanpa meninggalkan esensi seni kaligrafi klasik.
Pada seni kaligrafi klasik justru berbeda dari desain jenis huruf dan tulisan tangan non klasik.

4. Perpaduan Elemen

Salah satu contoh elemen menarik bagi kaligrafi di Indonesia yaitu menggunakan perpaduan elemen tradisional dengan sentuhan modern.
Perpaduan elemen tersebut menciptakan karya seni kaligrafi modern yang menarik. Penggunaan perangkat pada kaligrafi modern ini pun memadukan format digital yang semakin populer.
Adapun kaligrafi klasik dibuat menggunakan elemen bahasa latin yang dipadukan dengan elemen tradisional yang khas, sehingga tulisan kaligrafinya unik dipandang.
ADVERTISEMENT
Demikian perbedaan kaligrafi modern dan klasik sebagai kreasi karya seni. (Sis)