Konten dari Pengguna

5 Cara Menggoreng Kopi Campur Beras tanpa Kafein

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
26 Januari 2025 16:40 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara menggoreng kopi campur beras, Foto: Pixabay/grafmex
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara menggoreng kopi campur beras, Foto: Pixabay/grafmex
ADVERTISEMENT
Cara menggoreng kopi campur beras dengan mudah tentunya memiliki langkah tepat yang harus dilakukan.
ADVERTISEMENT
Kopi dengan campuran beras ini tentunya tidak mengandung kafein, sehingga kopi beras ini menjadi pilihan.
Pembuatannya pun hanya menggunakan beras yang disangrai dan tanpa memiliki biji kopi sama sekali. Beberapa orang yang sensitif dengan kafein, kopi dengan campuran beras ini dapat menjadi rekomendasi alternatif.

Cara Menggoreng Kopi Campur Beras

Ilustrasi cara menggoreng kopi campur beras, Foto: Pixabay/PublicDomainPictures
Dikutip dari buku Coffee Roasting, Eria Susandi, (2019: 44-46) terdapat lima cara menggoreng kopi campur beras tanpa kafein.

1. Siapkan Bahan

Siapkan seperempat cup beras, boleh menggunakan beras sushi, brown rice Jepang, beras putih biasa, dan jenis beras lainnya yang ada di rumah untuk proses penggorengan.
Lalu, beras tersebut dapat dicuci dengan bersih.

2. Goreng Beras

Goreng beras menggunakan wajan dengan api yang sedang rendah selama 10-30 menit. Lalu, aduklah beras dengan sendok kayu. Pastikan beras berubah warna menjadi coklat tua dan hampir menghitam.
ADVERTISEMENT

4. Masukkan Beras ke Teko

Langkah selanjutnya yaitu masukkan beras ke dalam teko teh. Lalu, tuang air panas untuk menyeduh beras tersebut. Diamkan selama enam menit atau lebih apabila ingin minuman kopi beras menjadi mengental.

5. Tambahkan Brown Sugar

Lalu, tambahkan satu sendok makan brown sugar ke kopi beras yang sudah digoreng tersebut. Kemudian aduk merata, dan boleh tambahkan susu sapi, susu oat, atau susu almond sebagai pemanis bagi kopi beras tersebut.

5. Kopi Siap Dinikmati

Kopi dengan campuran beras yang telah digoreng siap dinikmati. Kopi ini sangat cocok bagi lidah beberapa orang yang sangat sensitif dengan kadar kafein yang terlalu berlebihan.
Manfaat dari kopi beras ini juga sangat baik untuk kesehatan fisik dan mental. Minuman kopi ini juga dapat meningkatkan imunitas tubuh, melancarkan pencernaan, hingga mengurangi rasa yang tak nyaman di perut.
ADVERTISEMENT
Minuman kopi dengan campuran beras juga disebut sebagai anti-inflamasi.
Manfaat lainnya dari kopi ini ialah dapat memperbaiki kualitas tidur seseorang dan membantu menekan keinginan nafsu makan. Kopi beras lantas sangat cocok dikonsumsi saat ingin diet.
Demikian merupakan cara menggoreng kopi campur beras dengan mudah. (Sis)