Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Cara Membuat Kopi Susu yang Mudah dan Nikmat
4 Maret 2023 17:17 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Kopi susu dikenal sebagai jenis minuman yang banyak digemari masyarakat dari berbagai kalangan. Bagi Anda yang ingin mencoba membuat kopi susu, yuk, kita simak cara membuat kopi susu dengan mudah dalam artikel berikut ini.
ADVERTISEMENT
Cara Membuat Kopi Susu yang Nikmat dengan Langkah Mudah
Minuman kopi merupakan minuman yang dibuat dari biji kopi yang diolah secara khusus. Minuman ini termasuk ke dalam salah satu jenis minuman berkafein yang banyak digemari masyarakat.
Yusuf CK Arianto dalam bukunya yang berjudul 56 Makanan Ajaib dan Manfaatnya untuk Kesehatan dan Kecantikan (2018: 26) menjelaskan tentang cara membuat minuman berkafein ini.
Dijelaskan dalam buku tersebut bahwa kopi merupakan jenis minuman yang dibuat dari hasil ekstraksi biji tanaman kopi yang dilembutkan.
Kata kopi sendiri berasal dari bahasa Arab 'qahwah' yang artinya kuat atau kekuatan. Secara umum, ada dua jenis kopi berdasarkan varian bijinya, yaitu kopi robusta dan kopi arabika.
ADVERTISEMENT
Dari olahan biji kopi tersebut, minuman kopi dapat dibuat dengan menambahkan bahan-bahan, seperti susu, coklat, dan gula. Campuran minuman kopi yang cukup banyak digemari adalah kopi susu.
Menariknya, Anda juga bisa membuat sendiri kopi susu ini di rumah untuk supaya lebih hemat, loh!
Sebelum kita membuat kopi susu, kita perlu menyiapkan bahan-bahan yang dibutuhkan terlebih dahulu seperti bubuk kopi yang sudah digiling, susu UHT atau susu segar, gula, dan creamer.
Setelah semua bahan sudah siap, langsung saja kita simak cara membuat kopi susu berikut ini:
ADVERTISEMENT
Selain menggunakan gula pasir, Anda dapat juga menggunakan gula aren atau gula merah agar rasanya lebih nikmat dan sehat. Selamat mencoba, ya! (DAP)