Konten dari Pengguna

Cara ke Pangandaran Naik Kereta dari Bandung sebagai Panduan Perjalanan

Seputar Jabar
Artikel yang membahas wisata dan kuliner di daerah Jawa Barat
19 April 2025 15:07 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jabar tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara ke Pangandaran naik kereta dari Bandung, foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya: Unsplash/Abdul Ridwan
zoom-in-whitePerbesar
Cara ke Pangandaran naik kereta dari Bandung, foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya: Unsplash/Abdul Ridwan
ADVERTISEMENT
Cara ke Pangandaran naik kereta dari Bandung perlu diketahui oleh wisatawan yang akan bepergian untuk dijadikan panduan perjalanan. Apalagi bagi wisatawan yang baru pertama kali pergi ke Pangandaran menggunakan kereta api.
ADVERTISEMENT
Pangandaran adalah kabupaten di Jawa Barat yang memiliki potensi di bidang pariwisata, sesuai informasi dari situs portal.pangandarankab.go.id. Ada banyak wisata alam, terutama pantai yang menjadi daya tarik wisata dari kabupaten satu ini.

Cara ke Pangandaran Naik Kereta dari Bandung yang Bisa Diikuti

Cara ke Pangandaran naik kereta dari Bandung, foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya: Unsplash/Alviansyah Kuswidyatama
Salah satu cara menuju Pangandaran dari Bandung adalah dengan naik kereta api. Oleh karena itu, cara ke Pangandaran naik kereta dari Bandung perlu diketahui oleh wisatawan.
Meski tidak ada stasiun kereta di Pangandaran, namun ada Stasiun Banjar yang menjadi stasiun kereta terdekat dari Pangandaran. Stasiun Banjar terletak di Kabupaten Banjar dan berjarak sekitar 45,7 km dari Kabupaten Pangandaran.
Waktu tempuh yang diperlukan dari Stasiun Banjar menuju Pangandaran adalah sekitar 1 jam 20 menit dengan kendaraan bermotor. Durasi perjalanan tersebut tergantung dengan kondisi lalu lintas.
ADVERTISEMENT
Agar tidak salah naik kereta, penting untuk tahu cara menuju Pangandaran menggunakan kereta api dari Bandung. Adapun cara bepergian yang bisa diikuti sebagai panduan perjalanan adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Walau butuh perpindahan moda transportasi dari kereta ke bus, travel, atau lainnya, namun cara ini tetap bisa jadi alternatif untuk dilakukan jika tidak memiliki kendaraan pribadi. Cara ini juga tidak kalah nyaman, sehingga perjalanan wisata tetap bisa menyenangkan.
Itu dia cara ke Pangandaran naik kereta dari Bandung yang bisa diikuti. Pastikan untuk memesan tiket kereta api terlebih dahulu agar tidak kehabisan tiket dan tetap bisa melakukan perjalanan wisata sesuai rencana. (PRI)