news-card-video
15 Ramadhan 1446 HSabtu, 15 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Masuk Tol MBZ KM Berapa? Ini Dia Informasinya

Seputar Jabar
Artikel yang membahas wisata dan kuliner di daerah Jawa Barat
14 Maret 2025 15:43 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jabar tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tol MBZ KM Berapa, Foto Hanya Ilustrasi, Buka Gambar Sebenarnya, Sumber Foto: Pixabay/ Bruzzzz
zoom-in-whitePerbesar
Tol MBZ KM Berapa, Foto Hanya Ilustrasi, Buka Gambar Sebenarnya, Sumber Foto: Pixabay/ Bruzzzz
ADVERTISEMENT
Masuk Tol MBZ KM Berapa menjadi pertanyaan sebagian masyarakat. Jalan Tol Layang Mohammed Bin Zayed atau MBZ menjadi salah satu solusi untuk menurangi kemacetan di ruas Tol Jakarta-Cikampek.
ADVERTISEMENT
Tol layang sepanjang 36,4 km ini memungkinkan pengendara melewati jalur bebas hambatan tanpa harus terjebak kepadatan lalu lintas di bawahnya. Dengan adanya Tol MBZ, perjalanan dari Jakarta menuju Cikampek maupun sebaliknya bisa menjadi leih cepat dan esfien.

Informasi Masuk Tol MBZ KM Berapa yang Penting Diketahui

Tol MBZ KM Berapa, Foto Hanya Ilustrasi, Buka Gambar Sebenarnya, Sumber Foto: Pixabay/Hoang Cao
Menurut nformasi dari bjt.pu.go.id, Tol MBZ dirancang untuk memisahkan arus kendaraan komuter jarak pendek di jalur regular Jakarta-Bekasi-Cikarang dengan lalu lintas jarak jauh menuju Cirebon, Bandung, Semarang, dan Surabaya di jalur layang atau ekspres.
Tol ini diperuntukkan bagi kendaraan Golong I non-bus dengan batas kecepatan 80km.jam. Adapun pembangunan tol ini bertujuan untuk membantu mengurangi kemacetan di ruas Tol Jakarta-Cikampek.
Lalu, masuk Tol MBZ KM berapa jika dari Bandung? Berikut informasi lengkap titik akses masuk agar pengendara tidak salah jalur masuk tol.
ADVERTISEMENT
Masuk Tol MBZ dari arah Bandung dapat dimulai dari KM 48 Karawang Barat hingga KM 10 Cikunir. Setelah itu, pengendara bisa keluar di Simpang Susun Cikunir ada KM 10 dan malnjutkan perjalanan ke Tol KORR atau ke Tol Dalam Kota.

Sejarah Pembangunan Tol MBZ Jakarta-Cikampek

Tol MBZ KM Berapa, Foto Hanya Ilustrasi, Buka Gambar Sebenarnya, Sumber Foto: Pixabay/Zdravko
Awalnya, jalan tol ini dikenal dengan nama Jalan Tol Jakarta-Cikampek II Elevated. Proyek yang dikerjakan mulai tahun 2017 hingga 2019 ini menggunakan teknologi Sosrobahu yang merupakan asl karya anak bangsa bernama Tjokardo Raka Sukawati.
Teknologi ini memungkinkan pembangunan konstruksi jalan di atas jalan yang sudah beroerasi an padat volume kendaaraan. Kemudian pada tahun 2019, presiden ke enam Joko Widodo meresmikan jalan tol layang ini yang membentang dari Cikunir hingga Karawang Barat.
ADVERTISEMENT
Pada April 2021, Presiden Joko Widodo secara resmi mengubah nma jalan tol menjadi jalan layang Syeikh Mohammed bin Zayed.
Nama ini diambil dari nama Putra Mahkota Abu Dhabi sekaligus panglima tertinggi Angkatan bersenjata Uni Emirat Arab sebagai bentu penghormatan atau kontribusi dalam mempererat hubungan bilateral antara Indonesia dan UEA
Demikian informasi mengenai masuk tol MBZ KM berapa serta sejarah pembangunannya. Jalan tol ini tidak hanya menjadi infrastruktur yang penting, tetapi jug simbol kerja sama internasional dan perkembangan teknologi konstruksi di Indonesia. (AIN)