Konten dari Pengguna

Itinerary Wisata One Day Trip Pulau Seribu yang Menyenangkan

Seputar Jakarta
Mengulas serba serbi kota Jakarta, mulai dari sejarah, pariwisata, kebudayaan, dan lainnya.
17 September 2024 14:50 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Wisata one day trip Pulau Seribu, foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya: Unsplash/fish shoto
zoom-in-whitePerbesar
Wisata one day trip Pulau Seribu, foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya: Unsplash/fish shoto
ADVERTISEMENT
Berwisata ke Pulau Seribu bisa dilakukan hanya dengan satu hari. Agar jadi liburan yang menyenangkan, maka wajib tahu itinerary wisata one day trip Pulau Seribu yang bisa diikuti sebagai referensi liburan.
ADVERTISEMENT
Pulau Seribu atau Kepulauan Seribu merupakan wilayah yang masuk ke dalam Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sesuai informasi dari situs resmi jakarta.go.id. Wilayah ini memiliki luas sekitar 4.745,62 km persegi dan memiliki banyak pulau menarik untuk dijelajahi.
Beberapa pulau tersebut seperti Pulau Tidung, Pulau Pari, Pulau Bidadari, Pulau Macan, dan lainnya. Bahkan, ada pulau yang bisa dikunjungi untuk berwisata hanya dalam satu hari.

Contoh Itinerary Wisata One Day Trip Pulau Seribu sebagai Referensi

Wisata one day trip Pulau Seribu, foto: Unsplash/James Tiono
Untuk bisa berwisata satu hari di Pulau Seribu, penting untuk merencanakan perjalanan wisata dengan baik. Berikut contoh itinerary wisata one day trip Pulau Seribu yang bisa dijadikan sebagai referensi.

1. Itinerary One Day Trip di Pulau Pari

Pulau Pari terkenal akan keindahan pantainya yang berpasir putih. Pemandangan laut biru dengan pantai berpasir putih menciptakan panorama yang memanjakan mata. Agar bisa liburan dengan nyaman, berikut itinerary yang bisa diikuti:
ADVERTISEMENT

2. Itinerary One Day Trip di Pulau Tidung

Pulau Tidung adalah salah satu destinasi wisata populer yang ada di Kepulauan Seribu. Daya tarik seperti Jembatan Cinta menarik untuk dijelajahi di sini. Berikut itinerary yang bisa dilakukan di pulau tersebut:

3. Itinerary One Day Trip di Pulau Pramuka

Pulau Pramuka jadi pulau lainnya yang menawarkan keindahan alam di Kepulauan Seribu. Berwisata di pulau ini juga bisa dilakukan hanya dalam satu hari, dengan itinerary sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Itu dia contoh itinerary wisata one day trip Pulau Seribu yang bisa diikuti untuk menciptakan liburan seru yang berkesan. Setiap itinerary bisa disesuaikan lagi dengan kebutuhan dan keinginan wisatawan untuk liburan yang lebih menyenangkan. (PRI)