Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.2
Konten dari Pengguna
Daftar Menu Osteria GIA Surabaya, Harga, dan Daya Tariknya
27 Desember 2024 12:41 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Seputar Surabaya tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Bagi masyarakat Surabaya yang ingin mencicipi hidangan Italia, tak perlu jauh-jauh pergi ke negara asalnya, karena terdapat restoran dengan konsep Italia klasik di Surabaya, yaitu Osteria GIA. Menu Osteria GIA Surabaya bervariasi, yang dibanderol mulai harga Rp35.000.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku bertajuk The Food Traveler's Guide; Romantic Places. Dewi Fita dan Mala Aprilia, (2008; 126-127), makanan khas Italia dikenal dengan rasanya yang cenderung adaptif dan terkesan mewah.
Menu Osteria GIA Surabaya dan Harganya
Osteria GIA Surabaya adalah restoran Italia yang menawarkan cita rasa autentik dan menggoda selera. Tempat makan yang menawarkan kuliner Italia ini terletak di kawasan Jalan Mayjend Jonosewojo No. 9, Pradahkalikendal, Dukuhpakis dan beroperasi setiap hari, mulai pukul 11.00 sampai 23.00 WIB.
Menu Osteria GIA Surabaya juga bervariasi, berikut daftar menu dan harganya menurut website ismaya.com.
1. Antipasti
2. Pasta
ADVERTISEMENT
3. Pizza
4. Secondi
5. Contorni
6. Coffee & Tea
Daya Tarik Osteria GIA Surabaya
Ada sejumlah daya tarik dari Osteria GIA Surabaya yang bisa memikat pengunjung selama datang ke restoran ini, antara lain.
1. Sajian Menu Italia
Osteria GIA menghadirkan menu Italia premium dengan nuansa klasik serta kontemporer. Pengunjung bisa merasakan hidangan khas Italia serasa berada di negeri asalnya, ditambah dengan suasana restorannya yang begitu nyaman.
2. Bisa Melihat Lapangan Golf
Osteria GIA berada di dalam Fairway Nine Mall dan dari dalam restorannya, pengunjung bisa melihat secara langsung lapangan golf mewah. Di samping itu, desain interior restorannya juga menawarkan palet warna hangat dan lengkungan khas Italia, sehingga tampak memukau.
ADVERTISEMENT
3. Melihat Pertunjukan Memasak Langsung
Menariknya lagi, pengunjung juga bisa melihat pertunjukan memasak secara langsung oleh koki yang berasal dari Tuscany, Italia . Sambil memasak, sang koki biasanya juga menjelaskan terkait karakteristik dari masakan khas Italia, sehingga bisa memberikan pengalaman mengesankan.
Itulah informasi mengenai menu Osteria GIA Surabaya, harga, dan daya tariknya. Jika ingin mengetahui informasi lainnya, sebaiknya langsung kunjungi situs resminya. [ENF]