Konten dari Pengguna

5 Rekomendasi Film untuk Ditonton Bersama Pasangan agar Hubungan Makin Hangat

Sinema Update
Menyajikan informasi terkini seputar dunia sinema, mulai dari series, drakor, film, dan masih banyak lagi.
8 April 2025 18:50 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sinema Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi rekomendasi film untuk ditonton bersama pasangan. Sumber: Pixabay/Duncan_Dao
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi rekomendasi film untuk ditonton bersama pasangan. Sumber: Pixabay/Duncan_Dao
ADVERTISEMENT
Menghabiskan waktu bersama pasangan bisa dengan menonton rekomendasi film untuk ditonton bersama pasangan agar hubungan semakin hangat. Apalagi jika film-filmnya memiliki kisah romantis yang tentunya cocok untuk dinikmati berdua.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Buku Bahasa Indonesia Tataran Unggul untuk SMK dan MAK Kelas XII, Yustinah & Ahmad Iskak, (2006: 23), film adalah serangkaian gambar yang bergerak. Bahasa yang digunakan dalam film adalah bahasa gambar.
Film menyampaikan ceritanya melalui serangkaian gambar yang bergerak, dari satu adegan ke adegan lain.

Rekomendasi Film untuk Ditonton Bersama Pasangan

Ilustrasi rekomendasi film untuk ditonton bersama pasangan. Sumber: Pixabay/Chuotanhls
Beberapa film yang cocok ditonton bersama pasangan ini bisa menghangatkan suasana. Berikut ini adalah rekomendasi film untuk ditonton bersama pasangan, baik untuk sekadar ingin quality time atau menghabiskan akhir pekan yang santai.

1. The Architecture of Love (2024)

Film bercerita tentang seorang penulis yang baru bercerai, Raian Risjad (Putri Mario) untuk memilih pergi dari Indonesia dan mencari lembaran baru di New York.
Pada suatu hari di New York, Raia tidak sengar bertemu seorang arsitek, River Jusuf (Nicholas Saputra, yang keduanya memiliki minat yang cukup mirip.
ADVERTISEMENT

2. The Notebook (2024)

The Notebook merupakan film romantis yang diadaptasi dari novel laris berjudul serupa karya Nicholas Sparks. Film menceritakan tentang perjuangan cinta yang mendapatkan banyak pertentangan dan cobaan.

3. Lonely Planet (2024)

Di sebuah tempat peristirahatan di Maroko, seorang wanita bertemu dengan seorang pria muda. Sesi perkenalan ini berkembang menjadi kisah cinta yang mengubah hidupnya.
Film menyuguhkan pemandangan alam yang indah, dan juga akting memukau dari Lauran Dern, Diana Silvers, Liam Hemsworth, dan lainnya.

4. Nothing Hill (1999)

Film mengisahkan tentang William Thacker, seorang pemilik toko buku di Nothing Hill, London. Suatu hari, dia bertemu dengan aktris terkenal Amerika, Anna Scott.
Pertemuan yang tidak sengajat tersebut, kemudian menjalin hubungan rumit, terhalang ketenaran Anna.

5. When Life Gives You Tangerines (2025)

When Life Gives You Tangerines mengisahkan perjalanan cinta dua remaja, Ae-soon dan Gwan-sik yang harus menghadapi berbagai rintangan alam hidup di Pulau Jenu pada tahun 1950-an.
ADVERTISEMENT
Kisah cinta kedua memberikan gambaran mendalam tentang kehidupan. Film juga cukup menguras emosional tentang bagaimana cinta bisa bertahan meskipun di tengah kesulitan hidup.
Demikian lima rekomendasi film untuk ditonton pasangan. Semoga dengan film-film di atas dapat menciptakan momen yang menyentuh hati bersama pasangan. (NOV)